Secara teori, peretas dapat mengambil hampir semua file yang ada di dalam perangkat Android, termasuk foto, video, teks, dan lain-lainnya. Mereka juga dapat mentransfer file curian tersebut ke server lain–milik mereka. Yang pasti, celah keamanan ini hanya menjadi masalah jika kamu berada di jaraingan yang sama dengan peretas. Dengan kata lain, bahaya kerentanan ini semakin […]
Tag: Penjahat Siber
Tips Agar Smartphone Kamu Bebas Malware dan Penjahat Siber
3. Jangan pernah memberikan PIN dan password ke orang lain. Telkomsel sendiri, kata Glen, tidak akan pernah meminta password pelanggan untuk mengakses layanannya, termasuk MyTelkomsel. Oleh sebab itu, ia mengimbau pelanggan untuk tidak memberikan One-Time Password (OTP) untuk mengakses MyTelkomsel, yang diterima melalui SMS kepada siapa pun. Imbauan ini dinilai penting karena banyak pelanggan Telkomsel […]