Channel9.id – Jakarta. Uzbekistan berhasil menjadi juara Piala Asia U-20 2023 setelah mengalahkan Irak dengan skor 1-0 pada pertandingan final di Stadion Bunyodkor, Tashkent, Sabtu (18/3/2023). Kemenangan ini sekaligus menjadi gelar perdana Uzbekistan di Piala Asia U-20. Sebelumnya, Uzbekistan menorehkan prestasi terbaiknya yaitu sebagai runner up, tepatnya pada Piala Asia U-20 2008. Laga Uzbekistan dengan […]
Tag: Piala Asia 2023
Indonesia Lolos ke Piala Asia Usai Kalahkan Nepal 7-0
Channel9.id – Jakarta. Timnas sepak bola Indonesia pesta gol saat kontra Nepal di laga terakhir Grup A. Skuad Shin Tae-yong itu lolos ke Piala Asia AFC 2023 setelah berhasil mengalahkan Nepal dengan skor 7-0 pada laga penutup Grup A Kualifikasi Piala Asia 2023 di Stadion Internasional Jaber Al-Ahmad, Kuwait, Rabu dini hari WIB. Tujuh gol […]