Hot Topic Hukum

Kuasa Hukum Klaim Perkara Panji Gumilang: Bentuk Kriminalisasi dan Politisasi

Channel9.id – Jakarta..Bareskrim Polri telah melakukan penahanan terhadap Pimpinan Pondok Pesantren (Ponpes) Al Zaytun Panji Gumilang usai ditetapkan sebagai tersangka kasus dugaan penistaan agama dan ujaran kebencian. Kuasa Hukum Panji Gumilang, Hendra Effendy menyebut perkara hukum yang menjerat kliennya merupakan bentuk kriminalisasi dan politisasi. “Kita (pihak Panji) dari awal sudah menduga bagaimana terjadinya kriminalisasi dan […]