Nasional

Tindak Lanjuti Arahan Mendagri, Kaltara Mulai Simulasi Program Makan Bergizi Gratis

Channel9.id-Malinau. Penjabat Sementara (Pjs.) Gubernur Kalimantan Utara (Kaltara) Togap Simangunsong memastikan telah menindaklanjuti arahan Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian untuk menyukseskan program Makan Bergizi Gratis di Kaltara. Ia mengungkapkan, setidaknya lima kabupaten/kota di provinsi ke-34 itu akan melakukan simulasi program Makan Bergizi Gratis. “Tentu saja, ini kita menindaklanjuti sejumlah arahan dari Bapak Mendagri […]

Prabowo/Gibran.
Economy

Sri Mulyani Pastikan Makan Siang Gratis Bakal Masuk APBN 2025

Channel9.id, Jakarta – Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati memastikan program makan bergizi gratis yang merupakan kebijakan prioritas presiden terpilih Prabowo Subianto bakal masuk dalam anggaran pemerintah tahun 2025. Sri Mulyani Memastikan dana Rp71 triliun APBN akan dialokasikan khusus untuk program tersebut. Hal itu sesuai dengan arahan Presiden Joko Widodo (Jokowi) yang meminta agar penerimaan negara […]

Prabowo-Gibran
Economy Ekbis

Ada 4 Alasan Program Makan Bergizi Gratis Diprediksi Gagal

Channel9.id, Jakarta – Program makan bergizi gratis (MBG) atau makan siang gratis yang diusung pemenang Pilpres Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka diprediksi akan mengalami kegagalan. Organisasi yang mendorong hak pangan dan gizi, Fian Indonesia, menyebut setidaknya ada empat alasan program MBG yang bakal menyedot anggaran Rp71 triliun itu berpotensi gagal. “Pertama, proses perencanaan program ini tidak transparan, […]

Badan Pengelola Tabungan Perumahan Rakyat (BP Tapera) menjelaskan kabar yang beredar bahwa tapera pensiunan Pegawai Negeri Sipil (PNS) hanya cair sedikit.
Ekbis

Iuran Peserta Digunakan untuk IKN-Makan Siang Gratis, Ini Respon BP Tapera

Channel9.id, Jakarta – Badan Pengelola Tabungan Perumahan Rakyat (BP Tapera) membantah isu yang menyebut iuran peserta di program Tapera dapat dimanfaatkan untuk pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN) hingga program makan siang gratis. Deputi Komisioner Bidang Pengerahan Dana BP Tapera, Sugiyarto, menegaskan bahwa hal itu tidaklah benar. Pasalnya, iuran Tapera dijamin akan dikembalikan penuh kepada para […]

Kunjungi Cina, Prabowo Lihat Program Makan Siang Gratis
video

(Video) Kunjungi Cina, Prabowo Lihat Program Makan Siang Gratis

Channel9.id-Jakarta. Prabowo Subianto, Presiden terpilih tahun 2024-2029, menyempatkan untuk berkunjung ke sekolah Beijing No. 2 Middle School, di Dongcheng District, Beijing, Cina, selasa tanggal 2 April 2024. Kedatangan Prabowo ialah untuk meninjau penerapan program makan siang gratis untuk siswa. Kunjungan ini dilakukan setelah serangkaian pertemuannya dengan pejabat tinggi di China, di mana Prabowo sebelumnya menemui […]