Hukum

Bersama Puspom TNI Geledah Kantor Basarnas. KPK Amankan Sejumlah Dokumen Terkait Kasus Suap

Channel9.id – Jakarta. KPK bersama tim Puspom TNI melakukan penggeledahan di kantor Basarmas. Penggeledahan tim gabungan itu dilakukan untuk mencari dokumen-dokumen terkait kasus suap pengadaan barang dan jasa di Basarnas. Dari penggeledahan itu, penyidik KPK dan Puspom TNI mengamankan dokumen terkait kasus suap pengadaan barang dan jasa darii lokasi. “Dari proses penggeledahan tersebut ditemukan dan […]

Hot Topic Hukum

Puspom TNI Ambil Alih Saksi dan Alat Bukti Kasus Kabasarnas dari KPK

Channel9.id – Jakarta. Pusat Polisi Militer (Puspom) TNI masih berkoordinasi dengan KPK terkait bukti dan saksi dalam kasus dugaan suap terhadap Kabasarnas Marsdya TNI Henri Alfian dan Korsmin Kabasarnas Letkol Afri Budi Cahyanto. Status hukum Henri dan Afri akan diputuskan usai Puspom TNI melakukan pemeriksaan saksi-saksi terkait kasus ini. “Kita masih koordinasi dengan KPK untuk […]