Channel9.id-Jakarta. Industri musik Indonesia terus melahirkan karya dari para musisi yang tak pernah berhenti berkarya. Kali ini, Ifan Seventeen kembali menyapa penggemar lewat peluncuran album fisik terbarunya bertajuk Resonance. Album ini mengangkat tema hubungan yang perlahan berubah—saat kebersamaan masih ada, namun perasaan tak lagi sama seperti dulu. Bagi Ifan Seventeen, Resonance menjadi penanda kembalinya ia […]


