Ekbis

Dirut PLN Pimpin Pelepasan Jenazah Korban Tsunami Selat Sunda

PT PLN (Persero) terus mempercepat proses pemulihan listrik di wilayah Banten yang terdampak gelombang tsunami Selat Sunda yang terjadi Sabtu (22/12/2018) malam. Perseroan telah mengirimkan 16 mobil dan tim Pelayanan Teknik yang terdiri dari 128 personil, tim Detasemen Layanan Khusus, mobil Hyap, serta material kelistrikan berupa 10 hasbel kabel Jaringan Tegangan Rendah (JTR), 20 hasbel kabel Sambungan Rumah (SR), […]

Politik

Dirut PLN Akui Pertemuan dengan Setya Novanto Bahas Proyek

Channel9.id, Jakarta – Direktur Utama PT PLN Persero, Sofyan Basir mengakui ada pertemuan di kediaman Setya Novanto membahas proyek PLN di beberapa daerah. Pada pertemuan itu, Novanto menceritakan ada kawannya berminat mengerjakan proyek PLN di pulau Jawa, khususnya wilayah Jawa 3. Sofyan menjelaskan, seluruh proyek di wilayah Jawa sudah penuh dan digarap oleh PLN melalui […]