Channel9.id-Jakarta. Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY), Sri Sultan Hamengku Buwono X mengakui kapasitas tes sampel Covid-19 di DIY masih belum memenuhi target dari Kementerian Kesehatan. Sultan berujar, angka testing dan tracing Covid-19 selama ini minimal per harinya adalah 2.439 tes dan maksimalnya 10.556 tes. Berdasarkan Instruksi Menteri Dalam Negeri (Inmendagri) Nomor 22 Tahun 2021 terkait […]