Entertainment

Rilis Album ‘Tresna’, Sara Fajira Ajak Pendengar Cinta Budaya Indonesia

Channel9.id-Jakarta. Sebuah lagu tak hanya hiburan semata, tapi bisa untuk menyampaikan pesan penting dari penyanyinya. Seperti di antaranya, ‘Tresna’, sebuah kata dalam bahasa Jawa yang berarti ‘cinta’, kini menjadi judul dari album penuh yang dirilis oleh penyanyi Sara Fajira. Dalam album ini, Sara mengeksplorasi makna dan nuansa yang terkandung dalam kata ‘Tresna’, sebuah kata yang […]