Nasional

Keimigrasian Bali Minta Warga Tak Viralkan Pelanggaran Turis, Demi Jaga Iklim Pariwisata

Channel9.id – Jakarta. Kepala Divisi Keimigrasian Bali, Barron Ichsan meminta warga lokal untuk tidak memviralkan atau langsung mengunggah pelanggaran yang dilakukan turis ke media sosial. Hal ini disampaikan sebagai respon atas banyaknya pelanggaran turis di Bali yang viral belakangan ini. Pelanggaran itu seperti membuka pekerjaan secara ilegal, melawan aparat kepolisian, dan melanggar aturan lalu lintas. […]