Desak penetapan UMP
Ekbis

Penetapan UMP 2026 Dinilai Tak Realistis, Buruh Siapkan Langkah Hukum

Channel9.id, Jakarta. Kontroversi kebijakan pengupahan kembali mencuat di awal 2025. Kalangan buruh menilai penetapan upah minimum 2026 di beberapa daerah belum sejalan dengan kebutuhan hidup layak (KHL), terutama di wilayah DKI Jakarta dan Jawa Barat yang memiliki tekanan biaya hidup relatif tinggi. Pada Kamis (08/01/2025), Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) mengagendakan aksi unjuk rasa di […]

ump 2026 ditetapkan
Ekbis

Gubernur Diberi Tenggat, UMP 2026 Harus Diputuskan Maksimal 24 Desember

Channel9.id, Jakarta. Pemerintah resmi mengunci arah kebijakan pengupahan nasional setelah Presiden Prabowo Subianto menandatangani Peraturan Pemerintah (PP) tentang Pengupahan. Regulasi baru ini menjadi landasan penetapan upah minimum tahun 2026 di seluruh daerah. Menteri Ketenagakerjaan Yassierli menyampaikan bahwa PP Pengupahan mengatur kewajiban gubernur untuk menetapkan Upah Minimum Provinsi (UMP) dan Upah Minimum Sektoral Provinsi (UMSP). Sementara […]

Menaker Yassierli
Ekbis

Aturan Baru UMP 2026 Terbit, Dunia Usaha Pegang Kepastian Formula Kenaikan Upah

Channel9.id, Jakarta. Pemerintah akhirnya memberikan kepastian arah kebijakan pengupahan nasional untuk 2026. Presiden Prabowo Subianto resmi menandatangani Peraturan Pemerintah (PP) tentang Pengupahan yang menjadi landasan hukum penetapan Upah Minimum Provinsi (UMP) dan Upah Minimum Kabupaten/Kota (UMK) tahun depan. Menteri Ketenagakerjaan Yassierli menyampaikan bahwa regulasi tersebut telah ditandatangani Presiden pada Selasa (16/12/2025), setelah melalui proses kajian […]

kadin soal UMP 2026
Ekbis

Kadin Klaim UMP 2026 Tak Hanya Berdasar Kepentingan Pengusaha

Channel9.id, Jakarta. Di tengah memanasnya perdebatan mengenai rancangan kebijakan pengupahan 2026, dunia usaha mulai menunjukkan sinyal kompromi. Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia menegaskan bahwa usulan Upah Minimum Provinsi (UMP) 2026 yang tengah mereka siapkan tidak hanya mempertimbangkan daya saing industri, tetapi juga kesejahteraan pekerja. Ketua Umum Kadin Indonesia, Anindya Bakrie, mengatakan pihaknya bersama berbagai […]