Channel9.id – Jakarta. Koordinator Kelompok Ahli Badan Narkotika Nasional (BNN) Komjen (Purn) Ahwil Loetan hadir sebagai saksi ahli narkotika dalam sidang lanjutan kasus jual sabu sitaan oleh terdakwa Irjen Teddy Minahasa. Ia dihadirkan sebagai saksi ahli dari Jaksa Penuntut Umum (JPU) dalam sidang yang digelar di Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Barat, Senin (6/3/2023) itu. Berdasarkan […]