Oleh: Rudi Andries* Channel9.id-Jakarta. Neraca perdagangan RI surplus, sementara defisit investasi kita menembus US$ 15,06 miliar atau Rp 229,14 triliun. Ini tertinggi sejak krisis Lehman tahun 2008. Ini mirip kasus krismon 1998. Awalnya data pertumbuhan yang diumumkan pemerintah hebat, tapi dalam setahun kemudian terjadi defisit neraca pembayaran. Defisit neraca pembayaran ini kalau tidak segera diatasi […]