Hot Topic Nasional

BPOM Resmi Izinkan Vaksin Covid-19 Untuk Anak 6-11 Tahun

Channel9.id-Jakarta. Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) resmi menerbitkan izin penggunaan darurat atau emergency use authorization (EUA) terhadap Vaksin Sinovac pada anak usia 6-11 tahun. Hal itu diungkap Kepala BPOM Penny K Lukito dalam konferensi pers secara virtual, Senin (1/11/2021). “Kami dapat menyampaikan pengumuman telah diterbitkannya izin penggunaan vaksin Covid-19 dari vaksin Sinovac Coronavac dan […]