Channel9.id, London – Mauricio Pochettino kecewa berat setelah Tottenham takluk 1-3 melawan Wolverhampton, Sabtu (29/12/2018). Manajer asal Argentina itu menilai anak asuhnya tak fokus sehingga takluk di kandang sendiri. Tottenham sebenarnya unggul lebih dahulu melalui Harry Kane pada menit ke-22. Namun tim tamu mampu membalas melalui Willy Boly pada menit ke-72, Raul Jimenez (83) dan […]
Tag: Wolverhampton
Van Dijk Merendah Jadi Pahlawan Liverpool Saat Libas Wolves
Channel9.id, Wolverhampton – Bek tengah Liverpool, Virgil van Dijk, merendah meski menjadi bintang dalam kemenangan 2-0 atas Wolverhampton, Sabtu (22/12/2018) dini hari WIB di Stadion Molineux. Pemain Timnas Belanda ini mencetak gol ke gawang tuan rumah pada menit ke-68. Gol Liverpool lainnya dicetak Mohamed Salah pada menit ke-18. Kemenangan itu membuat The Reds semakin kokoh […]