Channel9.id-Jakarta. Yura Yunita termasuk sudah jadi penyanyi papan atas di belantika musik Indonesia. Tak dipungkiri, karya-karya milik Yura seperti “Jalan Pulang”, “Dunia Tipu-Tipu”, hingga “Intuisi” masih terus menggema dinyanyikan oleh banyak pencintanya dalam setiap panggung yang Yura singgahi. Dalam rangka satu dekade perjalanannya di industri musik tanah air, Yura Yunita siap menggelar konser tunggal yang […]
Tag: Yura Yunita
Yura Yunita Siap Gelar Konser Tunggal ‘Bingah Yura’ 2 Februari 2025
Channel9.id-Jakarta. Banyak penyanyi Indonesia yang menggelar konser tunggalnya. Kali ini, Yura Yunita siap menggelar konser tunggal bertajuk ‘Bingah Yura’ pada Minggu, 2 Februari 2025 di Istora Senayan, Kompleks Gelora Bung Karno, Jakarta Pusat. “Ini adalah ruang kita untuk saling terhubung antara aku, kamu, dan semua cerita yang kita bawa. Musikku hanya benang kecil dalam kehidupan […]
Yura Yunita Jadi Biduan Sunda di ‘Pagelaran Sabang Merauke The Indonesian Broadway’
Channel9.id-Jakarta. Penyanyi Yura Yunita akan berperan sebagai biduan Sunda pada pertunjukan ‘Pagelaran Sabang Merauke The Indonesian Broadway’ yang akan digelar di JIExpo Theater Kemayoran, Jakarta pada tanggal 17 dan 18 Agustus 2024. “Aku menjadi biduan Sunda yang akan menghibur teman-teman masyarakat di acara kemerdekaan,” kata Yura saat konferensi pers yang digelar di Jakarta Selatan pada […]
Hoora Fest 2024 Dimeriahkan Dewa 19, Yura Yunita Hingga Endank Soekamti
Channel9.id-Jakarta. Kabar gembira bagi para penggemar konser musik spektakuler. Hoora Fest 2024, sebuah festival musik terbesar di Tangerang pada tahun ini yang dipersembahkan oleh Herpro ID. Festival ini akan menyajikan pertunjukan musik yang memukau dari berbagai genre mulai dari pop, rock, hingga akustik. Rencananya, festival musik ini akan digelar di Yonif Mekanis 203, Tangerang pada […]
Yura Yunita Nyanyikan Lagu ‘Keluarga’ untuk Soundtrack Film ‘Glenn Fredly the Movie’
Channel9.id-Jakarta. Yura Yunita tampaknya makin memantapkan diri berkarier dalam industri musik Tanah Air. Ia akan menyanyikan sebuah lagu yang belum sempat dirilis oleh penyanyi legendaris Glenn Fredly yang berjudul ‘Keluarga’. Lagu ini untuk soundtrack film ‘Glenn Fredly the Movie’. “Kami menemukan sebuah lagu yang sempat direkam oleh almarhum Glenn Fredly di handphone pribadinya. Ini direkam […]