Politik

Penunjukan MenPAN-RB ad Interim untuk Jaga Fungsi Pemerintahan

Channel9.id – Jakarta. Staf Khusus Menteri Sekretaris Negara Faldo Maldini menyebut penunjukan Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian sebagai Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menpan RB) ad interim adalah demi menjaga fungsi pemerintahan tetap berjalan. “Ad interim ini bukan Plt (Pelaksana Tugas), biasanya kalau ada kunjungan luar negeri seorang menteri, sakit, dan berhalangan […]

Hot Topic Nasional

Kapolri: Polri Terus Berbenah Jadi Institusi Modern

Channel9.id – Jakarta. Kepala Kepolisian Negara Republik Indonesia, Jenderal Polisi Listyo S Prabowo, menyatakan rangkaian HUT Ke-76 Bhayangkara tahun ini menjadi upaya berbenah bagi penegak hukum itu sebagai institusi modern. “Polri terus berbenah diri menjadi institusi modern yang tidak antikritik melalui reformasi kultural dengan menyerap aspirasi masyarakat,” kata dia, saat membacakan sambutan pada Upacara HUT […]

Hot Topic Nasional

Kapasitas Mal di Jakarta Jadi 75 Persen Akibat PPKM Naik ke Level Dua

Channel9.id – Jakarta. Kapasitas mal dan pusat perbelanjaan di DKI Jakarta turun menjadi 75 persen setelah sebelumnya 100 persen karena status Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) naik menjadi level dua. Ketentuan terbaru itu tertuang dalam Instruksi Menteri Dalam Negeri (Inmendagri) Nomor 33 Tahun 2022 tentang PPKM yang berlaku mulai 5 Juli hingga 1 Agustus 2022 […]

Jokowi Jadi Inspektur Upacara Hari Bhayangkara di Semarang
Hot Topic Nasional

Jokowi Jadi Inspektur Upacara Hari Bhayangkara di Semarang

Channel9.id – Jakarta. Presiden Joko Widodo bertindak sebagai inspektur upacara dalam HUT Ke-76 Bhayangkara yang dipusatkan di Kampus Akademi Kepolisian, di kawasan Candi, Semarang, Jawa Tengah, Selasa 5 Juli 2022. Dia hadir berbusana pakaian sipil lengkap, berupa jas biru tua lengkap dengan peci, dan didampingi Ibu Iriana yang berbalut busana berwarna putih dengan kerudung warna […]

Menteri ATR Minta Tingkatkan Sinergi Berantas Mafia Tanah
Nasional

Menteri ATR Minta Tingkatkan Sinergi Berantas Mafia Tanah

Channel9.id – Jakarta. Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) Hadi Tjahjanto meminta kementeriannya meningkatkan sinergi dalam memberantas mafia tanah. “Perlu meningkatkan sinergi antara empat pilar, yaitu Kementerian ATR, unsur pemerintah daerah, aparat penegak hukum, dan badan peradilan,” kata Hadi saat menghadiri Rapat Kerja Teknis Monitoring dan Evaluasi Program Pengelolaan dan Pelayanan Pertanahan, […]

Dewas KPK Gelar Sidang Dugaan Pelanggaran Etik Lili Pintauli
Hot Topic Hukum

Dewas KPK Gelar Sidang Dugaan Pelanggaran Etik Lili Pintauli

Channel9.id – Jakarta. Dewan Pengawas (Dewas) Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menggelar sidang perdana terkait dugaan pelanggaran etik Wakil Ketua KPK Lili Pintauli Siregar di Gedung Pusat Edukasi Antikorupsi (ACLC) KPK, Jakarta, Selasa 5 Juli 2022. “Sidang etik tertutup tetapi putusan terbuka,” kata Anggota Dewas KPK Albertina Ho dalam keterangan yang diterima pada Senin 4 Juli […]

Penyidik Koneksitas Fokus Sidik Kontrak Navayo Perkara Satelit Kemhan
Hukum

Penyidik Koneksitas Fokus Sidik Kontrak Navayo Perkara Satelit Kemhan

Channel9.id – Jakarta. Tim Penyidik Koneksitas Kejaksaan Agung mulai fokus penyidikan kontrak Navayo dalam perkara dugaan korupsi pengadaan satelit slot orbit 123 derajat Bujur Timur di Kementerian Pertahanan. “Senin (4/7) kemarin tim penyidik bersama tim ahli melakukan pemeriksaan barang-barang berkas impor pengadaan user terminal atau ground segment Satelit 123 derajat BT yang dikerjakan Navayo International […]

Ambil Keuntungan Dari Donasi, Pakar: ACT Dapat Dipidana
Hot Topic Hukum

Ambil Keuntungan Dari Donasi, Pakar: ACT Dapat Dipidana

Channel9.id – Jakarta. Yayasan Aksi Cepat Tanggap (ACT) diduga melakukan penyelewengan dana untuk kepentingan pribadi. Bahkan, ada dugaan ACT melakukan transaksi terkait dengan aktivitas terorisme. Indikasi itu disampaikan oleh Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK). Dosen Hukum Pidana Universitas Trisakti Azmi Syahputra menyampaikan, jika dugaan itu benar maka ACT bisa dipidana. “Sebagaimana diketahui ACT […]

PPATK Temukan Dugaan Aliran Dana ACT ke Terorisme
Hot Topic Nasional

PPATK Temukan Dugaan Aliran Dana ACT ke Terorisme

Channel9.id – Jakarta. Yayasan Aksi Cepat Tanggap (ACT) diduga melakukan penyelewengan dana untuk kepentingan pribadi. Bahkan, ada dugaan ACT melakukan transaksi terkait dengan aktivitas terorisme. Indikasi itu disampaikan oleh Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK). PPATK telah menyerahkan hasil pemeriksaan transaksi ACT ke beberapa lembaga aparat penegak hukum, seperti Densus 88 Polri dan Badan […]

Kemendagri Minta Daerah Segera Bentuk BRIDA
Hot Topic Nasional

Kemendagri Minta Daerah Segera Bentuk BRIDA

Channel9.id – Jakarta. Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) meminta pemerintah daerah (Pemda) segera membentuk Badan Riset dan Inovasi Daerah (BRIDA). Sekretaris Jenderal (Sekjen) Kemendagri yang juga Pelaksana Harian (Plh.) Direktur Jenderal (Dirjen) Otonomi Daerah Suhajar Diantoro mengamanatkan tugas tersebut secara langsung dalam Rapat Pembentukan BRIDA, Senin (4/7/2022). Rapat yang berlangsung secara virtual ini turut dihadiri oleh […]