Hot Topic Hukum

Pakar Hukum Pertanyakan Dasar Penetapan Tersangka Eks Dirjen Minerba

Channel9.id – Jakarta. Kasus dugaan korupsi penjualan ore nikel di lahan milik PT Aneka Tambang di Blok Mandiodo, Sulawesi Tenggara, telah menyeret jajaran Kementerian ESDM. Kejaksaan Agung telah menetapkan Ridwan Djamaluddin, mantan Dirjen Mineral dan Batubara Kementerian ESDM dan empat anak buahnya sebagai tersangka. Bahkan kelimanya sudah ditahan di Kendari dan Jakarta. Namun, langkah Kejaksaan […]

Hot Topic Nasional

Tanam 21 Juta Pohon, Polri Raih Dua Penghargaan dari MURI

Channel9.id – Jakarta. Polri meraih penghargaan dari Museum Rekor Dunia Indonesia (MURI) karena menanam kurang lebih 21 juta bibit pohon di seluruh Indonesia. Penghargaan ini diraih melalui Program Polri Lestarikan Negeri Penghijauan Sejak Dini yang digagas Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo. Dua penghargaan MURI berhasil disabet sekaligus oleh Polri, yaitu penanaman pohon secara serentak terbanyak […]

Hot Topic Politik

Gelar Kuliah Kebangsaan, FISIP UI Undang 3 Bacapres Potensial Jadi Pembicara

Channel9.id – Jakarta. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia (FISIP UI) mengundang tiga bakal calon presiden (bacapres) potensial, di antaranya mantan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan, Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo, dan Menteri Pertahanan RI Prabowo Subianto. Ketiganya diundang sebagai pembicara dalam kegiatan Kuliah Kebangsaan bertajuk ‘Hendak ke mana Indonesia Kita? Gagasan, Pengalaman […]

Hot Topic Nasional

Proses Sertifikasi Janggal, ‘Wine’ Nabidz Kantongi Sertifikat Halal Lewat ‘Self Declare’

Channel9.id – Jakarta. Produk Nabidz sempat viral beberapa waktu lalu karena digadang-gadang sebagai ‘anggur merah’ atau ‘red wine’ bersertifikasi halal. Namun, saat ini, Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal (BPJPH) Kementerian Agama (Kemenag) telah mencabut sertifikat halal dari produk jus buah dengan merk dagang Nabidz tersebut. Keputusan ini diambil setelah Tim Pengawas BPJPH menemukan adanya pelanggaran […]

Hot Topic Nasional

Kantongi Sertifikat Halal, MUI: Kadar Alkohol Produk Nabidz Cukup Tinggi

Channel9.id – Jakarta. Produk Nabidz sempat viral beberapa waktu lalu karena digadang-gadang sebagai ‘anggur merah’ atau ‘red wine’ bersertifikasi halal. Namun, Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal (BPJPH) Kementerian Agama (Kemenag) menegaskan kadar alkohol dalam minuman Nabidz cukup tinggi melampaui standard halal. Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Bidang Fatwa, Asrorun Niam Sholeh mengatakan tingginya kadar alkohol […]

Hot Topic Hukum

Momen Marahnya Hakim Sidang BTS Kominfo, Tak Habis Pikir Megaproyek Tersebut Dikorupsi

Channel9.id – Jakarta. Hakim persidangan kasus korupsi proyek menara base transceiver station (BTS) 4G Kominfo emosi lantaran proyek tersebut dikorupsi. Hakim merasa heran dengan konsorsium yang disebut tak sanggup mengerjakan sisa proyek saat sudah meneken kontrak 7.904 proyek BTS. Persidangan berlangsung di PN Tipikor Jakarta, Jalan Bungur Besar Raya, Jakarta Pusat, Selasa (22/8/2023). Jaksa penuntut […]

Hot Topic Nasional

Simsalabim! “Wine Halal” Kini Jadi Haram, Begini Penjelasan Kemenag

Channel9.id – Jakarta. “Wine halal” sempat viral, kini sudah dinyatakan sebagai barang haram oleh Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal Kementerian Agama (BPJPH Kemenag). Sertifikat halal pada Wine Nabidz telah dicabut. Alasannya, lantaran BPJPH Kemenag menemukan adanya pelanggaran dalam proses sertifikasi halal produk Wine Nabidz, yang sempat viral. Menurut Kepala BPJPH Muhammad Aqil Irham, pencabutan sertifikat […]

Hot Topic Politik

Megawati Soal Budiman Sudjatmiko Putar Haluan: Seperti Berdansa

Channel9.id – Jakarta. Ketua Umum PDI Perjuangan (PDIP) Megawati Soekarnoputri menanggapi kisruh soal dukungan kader partainya, Budiman Sudjatmiko, terhadap Ketum Gerindra Prabowo Subianto. Megawati menggambarkan manuver sikap Budiman Sudjatmiko itu seperti berdansa. “Nih kalau mau ditulis sama wartawan seperti kasus nih, Pak Budiman Sudjatmiko,” kata Megawati dalam sambutannya saat acara temu kader di Kantor DPD […]

Hot Topic Hukum

Terungkap! Pihak Kominfo Tak Survei Seluruh Lokasi Proyek BTS 4G

Channel9.id – Jakarta. Kejanggalan proyek pengadaan proyek menara base transceiver station (BTS) 4G Kominfo mulai terkuak. Dalam persidangan yang digelar di Pengadilan Tipikor Jakarta Pusat, Selasa (22/8/2023), terungkap bahwa survei proyek BTS tak dilakukan ke semua lokasi yang direncanakan. Hal itu diungkapkan mantan Senior Manager Implementasi Bakti Kominfo Erwien Kurniawan yang dihadirkan sebagai saksi sidang […]

Hot Topic Hukum

Bareskrim Periksa 2 Saksi di Kasus TPPU Panji Gumilang Hari Ini

Channel9.id – Jakarta. Direktorat Tindak Pidana Ekonomi Khusus (Dit Tipideksus) Bareskrim Polri menjadwalkan melakukan pemeriksaan terhadap dua orang saksi terkait kasus dugaan tindak pidana pencucian uang (TPPU), Panji Gumilang. “Agenda Pemeriksaan saksi awal terkait Yayasan dengan inisial MA dan MS,” kata Direktur Tindak Pidana Ekonomi Khusus Bareskrim Polri Brigjen Whisnu Hermawan kepada wartawan, Jakarta, Selasa […]