Channel9.id – Jakarta. Indikator Politik Indonesia merilis hasil survei terbaru mengenai tingkat elektabilitas tiga pasangan kandidat pada Pilpres 2024. Hasilnya, tingkat elektabilitas pasangan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming masih menempati posisi pertama dibandingkan dua rivalnya. Dalam survei yang dilakukan pada periode 28 Januari-4 Februari 2024, tercatat tingkat elektabilitas Prabowo-Gibran mencapai 51,8 persen. Posisi kedua ditempati oleh pasangan […]
Nasional
Kampanye Akbar Prabowo-Gibran Bakal Diamankan 2.755 Personel Polisi
Channel9.id – Jakarta. Kampanye akbar pasangan capres-cawapres nomor urut 2 Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka akan digelar di kompleks Gelora Bung Karno (GBK) Senayan, Jakarta Pusat pada Sabtu (10/2/2024) besok. Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Ade Ary Syam Indradi mengatakan bahwa pihaknya akan menurunkan sebanyak 2.755 personel untuk pengamanan acara tersebut. ”Seluruh polres jajaran […]
Kampanye di Banyuwangi, Megawati: Kalau Ada Pemimpin Bodoh, Mau Dipilih Tidak?
Channel9.id – Jakarta. Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri meminta pendukung pasangan capres dan cawapres nomor urut 3 Ganjar Pranowo-Mahfud Md memantapkan hati memilih pasangan tersebut pada Pilpres 2024. Menurutnya, presiden yang nanti terpilih dalam Pilpres 2024 tidak boleh bodoh. Hal itu disampaikan Megawati saat menyampaikan pidato di acara Kampanye Akbar Ganjar Pranowo-Mahfud Md bertajuk ‘Hajatan […]
Ormas Islam-Ulama Soroti Kondisi Demokrasi: Penyelenggara Negara Setop Memihak di Pilpres 2024!
Channel9.id – Jakarta. Sejumlah anggota Lembaga Persahabatan Ormas Islam (LPOI) bersama para ulama mengeluarkan petisi bertajuk “Ulama untuk Demokrasi dan Keadilan Sosial”. Mereka mendesak para penyelenggara negara berhenti memihak kepada salah satu pasangan calon di Pilpres 2024. Ketua Umum LPOI Said Aqil Siraj mengatakan pihaknya menganggap ketidaknetralan penyelenggara negara berpotensi memicu ketidakpercayaan publik dan mendorong […]
TKN Temukan Dugaan Mobilisasi Pemilih Ilegal di Dramaga Bogor
Channel9.id – Jakarta. Tim Kampanye Nasional (TKN) Prabowo-Gibran mendapatkan informasi soal dugaan mobilisasi pemilih ilegal di kawasan Dramaga, Kabupaten Bogor, Jawa Barat. Kecurangan itu diduga dilakukan dengan modus memindahkan TPS pemilih. Wakil Ketua TKN Prabowo-Gibran, Habiburokhman, menyampaikan bahwa berdasarkan informasi yang diterima, ada puluhan pemuda berbadan tegap dan berambut cepak mengaku sebagai mahasiswa yang sedang […]
SBY: 5 Tahun Terakhir, Rakyat Merasakan Hidupnya Alami Tekanan dan Kesulitan
Channel9.id – Jakarta. Presiden ke-6 sekaligus Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) berpidato mengenai kondisi masyarakat Indonesia dalam 5 tahun terakhir. SBY menyebut bahwa rakyat Indonesia mengalami tekanan dan kesulitan dalam lima tahun terakhir. Hal itu diutarakan SBY dalam pidato politik dengan tema ‘Indonesia 5 Tahun Ke Depan Yang Sudah Baik Lanjutkan […]
Prabowo Kampanye di Sumut: Lebih Penting Internet Gratis atau Makan Siang Gratis?
Channel9.id – Jakarta. Capres nomor urut 2 Prabowo Subianto mempromosikan program andalan makan siang gratis saat berkampanye di Deli Serdang, Sumatera Utara (Sumut). Prabowo kemudian membandingkannya dengan program capres nomor urut 3, Ganjar Pranowo mengenai internet gratis. Hal itu disampaikan Prabowo saat berpidato dalam acara kampanye akbar bertajuk Konser Indonesia Maju di Stadion Baharoeddin Siregar, […]
Anies Minta Bahlil Urus Investasi Saja Dibanding Pilpres
Channel9.id – Jakarta. Calon Presiden (Capres) nomor urut satu, Anies Baswedan merespons pernyataan Menteri Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Bahlil Lahadalia tentang gerakan mahasiswa yang menkritik Presiden Joko Widodo (Jokowi). Bahlil diketahui mengatakan bahwa gerakan yang dilakukan oleh para civitas akademi perguruan tinggi terdapat skenario yang diatur. Mendengar hal tersebut, Anies mengatakan bahwa […]
Siswi SMA Labschool Sukses Kibarkan Merah Putih di Gunung Tertinggi Amerika Selatan
Channel9.id – Jakarta. Khansa Syahlaa (17) siswi SMA Labschool Jakarta sukses mengibarkan bendera Merah Putih di puncak Aconcagua, Argentina pada tanggal 5 Februari 2024. Keberhasilan siswi kelas XII di gunung tertinggi benua Amerika Selatan itu merupakan bagian dari program World 7 Summits yang bertujuan untuk mengibarkan bendera merah putih di tujuh puncak tertinggi dunia. Singkat […]
Survei Populi Center: Dukungan Warga NU dan Muhammadiyah ke Ganjar-Mahfud Turun
Channel9.id – Jakarta. Lembaga Survei Populi Center mengungkapkan bahwa dukungan ormas Islam NU dan Muhammadiyah ke Ganjar Pranowo-Mahfud MD terus merosot jelang pencoblosan Pemilu 2024. Direktur Eksekutif Populi Center, Afrimadona mengatakan bahwa dukungan dari NU dan Muhammadiyah selama masa kampanye terus mengalir untuk Ganjar Pranowo dan Mahfud MD. Sayangnya, menjelang hari pencoblosan, kata Afrimadona, dukungan […]











