Nasional

Dikenal Kandangnya Banteng, Ganjar Pede Kunci Kemenangan di Jawa Tengah

Channel9.id – Jakarta. Calon Presiden nomor urut 3, Ganjar Pranowo, mengonsolidasi kekuatan di Jawa Tengah untuk mengunci dukungan untuk paslon nomor urut 3 itu. Mantan Gubernur Jawa Tengah dua periode itu menyebutkan, seluruh organ dan elemen pendukung telah siap mempertahankan kemenangan. Hal itu disampaikan Ganjar usai berkonsolidasi bersama TPD, TPC, caleg dan relawan se-Kabupaten Karanganyar […]

Nasional

TKN Prabowo-Gibran Optimistis Kantongi 70 Persen Suara di Bolaang Mongondow

Channel9.id – Jakarta. Tim Kampanye Nasional (TKN) Prabowo-Gibran optimistis bisa mengantongi 70 persen suara di Bolaang Mongondow Raya, Sulawesi Utara pada Pilpres 2024. Tokoh Bolaang Mongondow Raya, Marlina Siahaan mengungkapkan pasca dilakukan debat cawapres beberapa hari lalu oleh KPU, suku Bolaang Mongondow Raya cukup tertarik dengan penampilan cawapres Gibran. Alhasil, kata Marlina, elektabilitas Gibran naik […]

Nasional

Komunitas Ojol Deklarasikan Dukungan ke Ganjar-Mahfud

Channel9.id – Jakarta. Komunitas Ojek Online (Ojol) Wijaya, Jakarta, mendeklrasikan dukungan kepada pasangan Ganjar Pranowo – Mahfud Md. Deklarator aksi, Sugianto mengatakan, pihaknya mendukung Ganjar-Mahfud karena rekam jejak keduanya yang baik, bersih dan peduli terhadap nasib rakyat kecil. Ganjar-Mahfud juga dinilai bisa bekerja cepat untuk Indonesia yang lebih baik. “Kami Komunitas Ojek Wijaya Jakarta Mendukung […]

Nasional

Pendapat Cawapres Gibran Soal Debat Perdana Cawapres: Saya Ngerti Formatnya

Channel9.id – Manado. Calon wakil presiden nomor urut 2 Gibran Rakabuming Raka menyampaikan pendapatnya tentang debat cawapres yang diselenggarakan KPU. “Mungkin banyak yang was-was takut saya debat, bapak ibu di panggung itu orang dari 3 kontestan kemarin malam yang pernah ikut debat KPU cuma saya, sebagai wali kota,” kata Gibran saat menghadiri Acara Natal DPD […]

Hot Topic Nasional

TKN Prabowo-Gibran Ungkap Kondisi Terkini Relawan Ditembak OTK di Madura

Channel9.id – Jakarta. Tim Penasehat Prabowo-Gibran Letjen TNI (Purn) Sjafrie Sjamsoedin memberikan kabar terkini mengenai kondisi Relawan Prabowo-Gibran, Muarah (49), yang ditembak orang tak dikenal (OTK) di Kecamatan Banyuates, Sampang, Madura. Sjafrie menyebut kondisi Muarah stabil. “Sekarang masih dalam perawatan,” ucap Sjafrie kepada wartawan usai menjenguk korban yang saat ini menjalani perawatan intensif di RSUD […]

Hot Topic Nasional

Uskup Agung Jakarta Imbau Umat Katolik Tak Golput di Pemilu 2024

Channel9.id – Jakarta. Pemimpin Misa Natal Pontifikal Gereja Katedral Uskup Agung Jakarta Ignatius Kardinal Suharyo mengimbau umat Katolik menggunakan hak suaranya di Pemilu 2024. Menurutnya, memilih pemimpin selanjutnya adalah bentuk tanggung jawab sebagai warga negara. “Mungkin orang merasa tidak ideal pemilu seperti ini, tidak usah ikut, pergi berlibur lebih menyenangkan. Itu adalah orang yang tidak […]

Hot Topic Nasional

Jokowi Ucapkan Hari Raya Natal: Semoga Kedamaian hingga Kesejahteraan Menyertai Kita Semua

Channel9.id – Jakarta. Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengucapkan selamat hari Natal 2023 kepada seluruh umat Kristiani di Indonesia. Hal itu ia sampaikan melalui akun instagram pribadinya, @jokowi, Minggu (25/12/2023). Pada natal kali ini, Jokowi berharap kedamaian, keselamatan, dan kesejahteraan selalu menyertai seluruh masyarakat Indonesia. “Selamat merayakan Hari Natal dalam sukacita bagi saudara-saudara umat Kristiani. Semoga […]

Nasional

Guyon Bahlil ke Mahasiswa: Jika Kalian Jadi Pejabat, Mungkin Akan Lebih Jahat dari Saya

Channel9.id – Jakarta. Menteri Investasi Bahlil Lahadalia berkelakar kepada mahasiswa bahwa mereka kemungkinan akan lebih jahat dibandingkan dirinya jika kelak menjadi seorang pejabat Hal itu disampaikan Bahlil saat menjadi pembicara dalam acara Simposium Demokrasi dan Deklarasi Pemilu Damai Mahasiswa Indonesia di Perpustakaan Nasional RI, Jakarta Pusat, Sabtu (23/12/2023). Mulanya, ia menjelaskan bahwa Indonesia emas akan […]

Nasional

Lewat TKN, Nelayan Batang Titip Pesan ke Prabowo-Gibran

Channel9.id – Batang. Ribuan nelayan di Kabupaten Batang, Jawa Tengah yang tergabung dalam Solidaritas Nelayan Indonesia (SNI) menyatakan dukungan kepada Prabowo- Gibran. Mereka juga menitipkan pesan melalui TKN soal aspirasi nelayan antara lain harga bahan bakar yang tidak boleh lebih dari Rp10 ribu, penurunan pajak pembelian kapal, stop impor ikan dan proteksi agar harga ikan […]

Nasional

Debat Gibran Menjanjikan, TKN Fanta Optimistis Menang Satu Putaran

Channel9.id – Jakarta. Tim Kampanye Nasional (TKN) Fanta Prabowo-Gibran optimistis pasangan calon (paslon) nomor urut 2 itu mampu menang satu putaran dalam Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024. Komandan TKN Fanta Arief Rosyid Hasan mengatakan bahwa keyakinan tersebut diperkuat oleh hasil riset dari Continuum INDEF yang menjelaskan bahwa pasangan Prabowo-Gibran memperoleh sentimen positif sebesar 77,69%, dan sentimen […]