Techno

Square Enix Besut Seri Baru Parasite Eve?

Selain memicu peluncuran novel dengan judul yang sama, Parasite Eve juga diadaptasi ke sebuah film dan dua komik manga.

Seri kedua gim tersebut, Parasite Eve II, meluncur tahun berikutnya di konsol yang sama.

Kemudian pada 2010, perusahaan meluncurkan seri ketiga yang diberi judul The 3rd Birthday di PlayStation Portable (PSP). Sejak itu, gim ini seakan mati suri.

Parasite Eve memang bukan intellectual property (IP) utama yang dimiliki Square Enix, namun gim tersebut memiliki fans setia yang besar di berbagai negara.

Mendengar hal tersebut, beberapa pecinta berat seri Parasite Eve pun memiliki berbagai teori akan kehadiran gim itu di masa mendatang.

(Ysl/Jek)

Saksikan Video Pilihan Berikut Ini :

Dengan Galaxy Note 9, Samsung menjanjikan pengalaman penggunaan yang mulus hingga kemampuan mengunduh yang lebih cepat.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

47  +    =  53