Channel9.id – Jakarta. Negosiasi antara Writers Guild of America dan aliansi studio besar berlanjut pada kamis ini setelah satu sesi diskusi keduanya yang dianggap ‘menggembirakan’. Perundingan ini merujuk akumulasi pemogokan serikat penulis yang telah berlangsung selama 142 hari. Pembicaraan antara Writers Guild of America (WGA) dengan studio utama telah dilanjutkan pada hari Rabu (20/09/2023) kemarin. […]