Ekbis

Anggaran Kementerian dan Lembaga Rp50,2 Triliun Diblokir, Ada Apa Dengan Sri Mulyani ?

Channel9.id – Jakarta. Menteri Keuangan Sri Mulyani memblokir sementara sebagian anggaran dari seluruh kementerian dan lembaga (K/L) sebesar Rp 50,2 triliun untuk APBN 2023. Dana tersebut diblokir terkait kebijakan automatic adjustment yang tujuannya agar belanja kementerian dipakai untuk kebutuhan prioritas terlebih dahulu. “Beda dengan refocusing, automatic adjustment tidak memotong anggaran K/L. Mereka masih dapat menggunakannya. […]