BPS laporkan kinerja impor/
Ekbis

KPPU Diminta Terlibat dalam Rencana Bea Masuk 200 Persen untuk Produk Impor

Channel9.id, Jakarta – Para pengusaha meminta agar Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) bisa terlibat dalam penelaah rencana kebijakan bea masuk 200 % untuk produk  Impor sebelum diimplementasikan agar praktik monopoli dan kartel bisa dihindari. Wakil Ketua Bidang Perdagangan, Kadin, Juan Permata Adoe mendorong adanya pendampingan dari Komisi Pengawas Persaiangan Usaha (KPPU) untuk menelaah wacana kebijakan […]