Channel.id-Jakarta. Hasil seleksi calon Anggota Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI 2021 menjadi sorotan banyak pihak. Pimpinan DPR dan presiden diminta untuk tidak menandatangani atau mengesahkan calon anggota BPK RI yang telah usai diseleksi oleh Komisi XI DPR RI. Hal tersebut disampaikan oleh seluruh Narasumber dalam dalam Focus Group Discussion (FGD) Bidang Politik Hukim dan HAM […]
Tag: BPK
Badan Keahlian DPR: 2 Calon Anggota BPK Tidak Penuhi Persyaratan Formil
Channel9.id-Jakarta. Dua orang calon anggota Badan Pemeriksa Keuangan (BPK), Nyoman Adhi Suryadnyana dan Harry Z. Soeratin yang diajukan kepada Komisi XI DPR RI tidak memenuhi persyaratan formil sebagaimana dimaksud dalam Pasal 13 huruf j UU BPK Nomor 15 Tahun 2006, sehingga tidak dapat mengikuti tahapan atau proses pemilihan Anggota BPK selanjutnya. Demikian materi kesimpulan Badan […]
Pengamat: Publik Perlu Kawal RUU BPK
Channel9.id, Jakarta Revisi UU Nomor 15 Tahun 2006 tentang Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) sedang dalam tahap pandangan baik di internal Komisi XI maupun Komite IV DPD. Direktur Eksekutif Pusat Kajian Keuangan Negara Prasetyo menyatakan, meski baru dalam dalam tahap pandangan, publik perlu mengetahui dan merespons RUU ini karena sangat penting bagi keberadaan BPK sebagai garda […]




