Channel9.id – Jakarta. Indonesia Corruption Watch (ICW) menyatakan ditetapkannya mantan Bupati Kepulauan Meranti Muhammad Adil sebagai tersangka korupsi menambah daftar panjang kepala daerah di Riau yang ditangkap KPK. Berdasarkan catatan ICW sejak tahun 2007 hingga 2023, ada 10 kepala daerah di Riau yang diproses hukum oleh KPK karena melakukan praktik korupsi. Mereka antara lain gubernur […]
Tag: Bupati Meranti
KPK Gagal Lakukan Pencegahan, Begini Bukti yang Dibeberkan MAKI
Channel9.id – Jakarta. Bupati Kepulauan Meranti Muhammad Adil telah resmi menjadi tersangka KPK. Ia diduga mengumpulkan setoran-setoran dari kepala Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) untuk bisa maju pemilihan gubernur pada 2024. Menanggapi hal tersebut, Masyarakat Anti Korupsi Indonesia (MAKI) menilai adanya korupsi kepala daerah demi modal ambisi politik disebabkan karena KPK gagal dalam program pencegahan. […]
Korupsi Berjamaah, KPK Amankan 28 Orang di Kasus Bupati Meranti, Berikut Daftar dan Jabatannya
Channel9.id – Jakarta. Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) membeberkan daftar 28 orang ikut terjaring operasi tangkap tangan (OTT) dalam kasus korupsi Bupati Kepulauan Meranti Muhammad Adil. Dalam OTT tersebut, KPK mengamankan 28 orang yang diduga terlibat dalam kasus korupsi Bupati Meranti. OTT berlangsung di empat lokasi, yakni Kabupaten Meranti dan Kabupaten Siak, Kota Pekanbaru, dan Jakarta […]
Nasib Bupati Meranti, Lebaran di Bui, Terancam Penjara Seumur Hidup
Channel9.id – Jakarta. KPK telah menetapkan Bupati Kepulauan Meranti, Riau, Muhammad Adil sebagai tersangka kasus korupsi. Dari pasal-pasal yang disangkakan terhadap Adil, ada ancaman bui yang bervariasi. Wakil Ketua KPK Alexander Marwata menjelaskan ada tiga kasus terkait Bupati Adil dari Provinsi Kepulauan Riau tersebut. Tiga klaster kasus itu adalah pemotongan anggaran 2022-2023, dugaan korupsi penerimaan […]
Bupati Kepulauan Meranti Ditahan, Kemendagri Pastikan Penyelenggaraan Pemerintahan Tetap Berjalan
Channel9.id-Jakarta. Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) memastikan penyelenggaraan pemerintahan dan pembangunan di Kabupaten Kepulauan Meranti tetap berjalan usai ditetapkannya status tersangka kepada Bupati Kepulauan Meranti Muhammad Adil oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Kepala Pusat Penerangan (Kapuspen) Kemendagri Benni Irwan dalam keterangannya mengatakan, tugas penyelenggaraan pemerintahan Kabupaten Kepulauan Meranti nantinya akan dipimpin oleh Wakil Bupati Kepulauan Meranti […]
KPK Sita Uang Rp 26,1 Miliar di Kasus Korupsi Bupati Meranti, Kini Jadi Tersangka
Channel9.id – Jakarta. Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menetapkan Bupati Kepulauan Meranti, Muhammad Adil sebagai tersangka kasus korupsi. KPK juga menyita uang senilai Rp 26,1 miliar rupiah dari berbagai pihak yang terlibat dalam kasus tersebut. “Sebagai bukti awal dugaan korupsi yang dilakukan MA menerima uang sejumlah sekitar Rp 26,1 Miliar dari berbagai pihak dan tentunya hal […]
Lantaran Syahwat Politik, Bupati Meranti Himpun Uang Suap, Ini Rincian Uang yang Diembat
Channel9.id – Jakarta. Demi memenuhi syahwat politik, Bupati Kepulauan Meranti Muhammad Adil diduga menerima uang suap dari berbagai pihak. Dia terima uang suap dari PT TM yang bergerak di bidang travel umrah. Uang suap itu diterima Muhammad Adil karena memenangkan PT TM untuk proyek umrah takmir masjid serta dari sejumlah kepala dinas. Uang itu dia […]
Kok Bisa! OTT Bupati Meranti, Bukti Prestasi Brigjen Endar, Ini Penjelasan Mantan Ketua WP KPK
Channel9.id – Jakarta. Mantan Ketua Wadah Pegawai (WP) KPK, Yudi Purnomo Harahap menyebut operasi tangkap tangan (OTT) terhadap Bupati Kepulauan Meranti M Adil merupakan bukti prestasi Brigjen Endar Priantoro sebagai Direktur Penyelidikan KPK. “Para penyelidik ini menuntaskan kasus yang sebelumnya dipimpin oleh Endar untuk membuktikan kepada pimpinan KPK bahwa Endar kompeten sebagai Direktur Penyelidikan. Buktinya, […]
Bupati Meranti Kena OTT KPK, Sejumlah Uang Jadi Barang Bukti
Channel9.id – Jakarta. Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melakukan operasi tangkap tangan (OTT) terhadap Bupati Meranti, Muhammad Adil. Barang bukti yang diamankan KPK dalam OTT tersebut berupa uang tunai. “Untuk bukti uang sementara kami pastikan tim juga mengamankannya,” ujar Kabag Pemberitaan KPK Ali Fikri saat dimintai konfirmasi, Jumat (7/4/2023), dikutip dari detikcom. Ali menjelaskan pihaknya masih […]
Kegep Lakukan Korupsi, Bupati Meranti Muhammad Adil Terjaring OTT KPK
Channel9.id – Jakarta. Puluhuhan orang terjaring operasi tangkap tangan (OTT) KPK, salah satunya adalah Bupati Meranti Muhammad Adil. Mereka kegep saat lakukan tindak korupsi. “Sejauh ini puluhan orang pejabat strategis di lingkungan Pemkab Kepulauan Meranti yang ditangkap KPK,” kata Kabag Pemberitaan KPK Ali Fikri seperti dikutip detikcom, Jumat 7 April 2023. KPK melakukan operasi tangkap […]