Bos KTM di MotoGP, Mike Leitner menyebut ada andil Dani Pedrosa di balik kesukesan pembalap Honda, Marc Marquez
Tag: Dani Pedrosa
Jadwal MotoGP Valencia: Perpisahan Scott Redding dan Dani Pedrosa
Channel9.id, Valencia – MotoGP 2018 bakal ditutup di Valencia, Spanyol. Balapan paling bergengsi ini akan ada perpisahan dengan para pembalap papan atas. Rider Repsol Honda Team, Dani Pedrosa dan pembalap Aprilia, Scott Redding akan mengakhiri kariernya di pentas MotoGP. Pedrosa telah memutuskan untuk meninggalkan MotoGP sejak tampil di kelas premier pada 2006. Selama berkiprah di […]
Bakal Pensiun, Pedrosa Anggap MotoGP Valencia Spesial
Jakarta Pembalap MotoGP dari tim Repsol Honda, Dani Pedrosa, sudah sampai di penghujung kariernya. Pembalap asal Spanyol ini tinggal menyisakan satu seri lagi yakni MotoGP Valencia, Minggu (18/11/2018) sebelum resmi pensiun. Pembalap Spanyol itu sudah bergabung dengan Honda sejak balapan debut di kelas 125cc pada 2001. Dia berhasil merebut tiga gelar juara dunia di kelas […]