Hot Topic

Prabowo Targetkan 500 Sekolah Rakyat hingga 2029 untuk Perluas Akses Pendidikan Gratis

Channel9.id – Banjarbaru. Presiden Prabowo Subianto menargetkan pembangunan 500 Sekolah Rakyat hingga 2029 sebagai upaya memperluas akses pendidikan gratis bagi anak-anak dari keluarga tidak mampu. Hingga saat ini, pemerintah telah meresmikan 166 Sekolah Rakyat yang tersebar di 34 provinsi. Pemerintah juga menargetkan setiap Sekolah Rakyat dapat menampung sekitar 1.000 siswa sehingga total penerima manfaat mencapai […]

Hot Topic

Mendagri Pastikan Pemerintah Proritaskan Percepatan Pemulihan Pascabencana di Sumatera

Channel9.id – Medan. Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian menegaskan pemerintah memprioritaskan percepatan pemulihan pascabencana Sumatra. Hal itu disampaikan Mendagri saat memimpin Rapat Koordinasi (Rakor) bersama Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Provinsi Sumatera Utara (Sumut), kepala daerah se-Provinsi Sumut, serta Kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Provinsi Sumut di Aula Raja Inal Siregar, Kantor Gubernur […]

Hot Topic

Prabowo Resmikan RDMP Balikpapan, Kilang Raksasa Pertamina Senilai Rp123 Triliun

Channel9.id – Balikpapan. Presiden Prabowo Subianto dijadwalkan meresmikan proyek Refinery Development Master Plan (RDMP) Balikpapan pada Senin (12/1/2026). Proyek ini merupakan Proyek Strategis Nasional (PSN) sekaligus kilang minyak terbesar di Indonesia. Rencana peresmian tersebut disampaikan melalui unggahan akun Instagram resmi Sekretariat Kabinet @sekretariat.kabinet. Unggahan itu juga mengungkap Prabowo menggelar rapat terbatas di kediamannya di Hambalang, […]

Hot Topic

Sambutan Pelajar Warnai Kunjungan Presiden Prabowo ke Sekolah Rakyat Banjarbaru

Channel9.id – Banjarbaru. Presiden Prabowo Subianto berkunjung ke Sekolah Rakyat Terintegrasi 9 Banjarbaru yang berlokasi di Balai Besar Pendidikan dan Pelatihan Kesejahteraan Sosial Banjarmasin, Kalimantan Selatan, Senin (12/1/2025). Kunjungan tersebut disambut oleh puluhan pelajar yang telah berbaris di gerbang sekolah. Para siswa menyambut kedatangan Presiden Prabowo dengan yel-yel yang dipandu oleh seorang pemandu. Penyambutan berlangsung […]

Hot Topic

TNI Pastikan Logistik Bencana Sumatra Jangkau Wilayah Terpencil

Channel9.id – Jakarta. TNI memastikan seluruh bantuan logistik yang dikirim ke wilayah terdampak bencana di Sumatra sampai ke warga hingga pelosok. Upaya ini dilakukan untuk menjamin kebutuhan dasar masyarakat tetap terpenuhi di tengah keterbatasan akses dan medan yang sulit. Di Kecamatan Sitahuis, Kabupaten Tapanuli Tengah, anggota Yonif 122/Tombak Sakti berjalan kaki menuju Desa Nauli 2 […]

Hot Topic

Pemulihan Bencana Sumatra Berlanjut, Mayoritas Daerah Masuki Transisi Darurat

Channel9.id – Jakarta. Sebagian besar kabupaten dan kota terdampak bencana di Sumatra telah beralih dari status tanggap darurat ke transisi darurat seiring berjalannya proses pemulihan. Peralihan status ini menandai bahwa ancaman bencana mulai mereda, meski penanganan dampak masih terus dilakukan. Kepala Pusat Data, Informasi, dan Komunikasi BNPB Abdul Muhari menyampaikan bahwa hingga Jumat (9/1/2026) terdapat […]

Hot Topic

KPK Tetapkan Eks Menag Yaqut Tersangka Korupsi Kuota Haji

Channel9.id – Jakarta. Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menetapkan mantan Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas sebagai tersangka kasus dugaan korupsi kuota ibadah haji 2023-2024. “Benar, sudah ada penetapan tersangka dalam penyidikan perkara kuota haji,” kata Juru Bicara KPK Budi Prasetyo dalam keterangannya, Jumat (9/1/2026). Diketahui, KPK sudah menerbitkan Surat Perintah Penyidikan (Sprindik) yang memuat Yaqut […]

Hot Topic

Satu Tahun MBG, Siswa SMKN 1 Jakarta Akui Bisa Menabung dari Uang Jajan

Channel9.id – Jakarta. Program Makan Bergizi Gratis (MBG) dinilai tidak hanya berdampak pada pemenuhan gizi siswa, tetapi juga pada kebiasaan ekonomi mereka. Uang jajan yang sebelumnya digunakan untuk membeli makan siang kini dapat disimpan dan ditabung oleh para siswa. Dampak tersebut terungkap saat Wakil Kepala Badan Gizi Nasional Nanik S. Deyang bersama Wakil Menteri Kesehatan […]

Hot Topic

TNI Percepat Pemulihan Akses Jembatan dan Jalan di Sumatra Pascabencana

Channel9.id – Jakarta. Pemulihan akses dan infrastruktur di wilayah terdampak bencana di Sumatra terus dilakukan dengan melibatkan personel TNI. Di Sumatra Barat, TNI membangun jembatan bailey dan jembatan armco di sejumlah titik untuk memulihkan konektivitas antarwilayah. Sebanyak tujuh titik di Sumatra Barat saat ini dalam proses pembangunan jembatan guna menunjang mobilitas masyarakat. Jembatan bailey dibangun […]

Hot Topic

Lanjutkan Bersih-bersih Rumah Warga, Personel Brimob Buat Saluran Air di Sumbar

Channel9.id – Jakarta. Polri kembali mengerahkan jajarannya membantu warga terdampak banjir bandang dan longsor di Sumatera. Kali ini para personel Satuan Brimob Nusantara bergerak membersihkan rumah-rumah warga serta jalan yang terdampak bencana banjir di wilayah Sumatra Barat, Kamis (8/1/2026). Para personel Brimob tidak kenal lelah mengulurkan tangan membersihkan rumah warga serta jalan menggunakan peralatan seperti […]