Channel9.id – Jakarta. Sejumlah ruas jalan di Jakarta akan ditutup saat rombongan Raja Yordania, Abdullah II, melintas di jalur yang telah ditentukan selama rangkaian kunjungan kenegaraan pada Jumat (14/11/2025) dan Sabtu (15/11/2025). Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya telah menyiapkan rekayasa lalu lintas dalam mengamankan agenda kenegaraan tersebut. Penutupan dan rekayasa lalu lintas ini diterapkan […]


