Channel9.id – Jakarta. Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo melakukan rotasi dan mutasi terhadap sejumlah Perwira Tinggi (Pati) yang menjadi pejabat teras di Korps Bhayangkara. Hal itu tertuang dalam surat telegram dengan Nomor ST/1393/VI/KEP./2023 per tanggal 24 Juni 2023 yang ditandatangani oleh Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo. Dalam telegram tersebut, Komjen Suntana yang bertugas di Badan […]
Tag: Jenderal Listyo Sigit Prabowo
Kapolri dan Panglima TNI Beri Penghargaan ke Tiga Personel TNI-Polri
Channel9.id – Jakarta. Kapolri, Jenderal Polisi Listyo S Prabowo dan Panglima TNI, Laksamana TNI Yudo Margono menyerahkan penghargaan terhadap tiga personel TNI-Polri yang bertugas di Papua. Tiga personel yang mendapat penghargaan yaitu Komisaris Besar Polisi Muhammad Firman yang menjabat sebagai komandan Satgas Damai Cartenz, Kapten Infantri Adam Susanto yang menjabat Komandan Satuan Taktis Wilayah Timika […]
Kapolri Tegaskan Penegakan Hukum di Papua Sesuai Aturan HAM
Channel9.id – Jakarta. TNI-Polri akan menindak tegas pihak-pihak yang ingin menggagalkan kebijakan pemerintah dalam menyejahterakan masyarakat Papua dengan memastikan upaya penegakan hukum sesuai kaidah hak asasi manusia (HAM). “TNI-Polri akan melakukan hard approach kepada seluruh pihak yang ingin menggagalkan kebijakan pemerintah demi kesejahteraan masyarakat Papua,” kata Kapolri Jenderal Pol. Listyo Sigit Prabowo dalam keterangan tertulis yang diterima […]
TNI dan Polri Pastikan Kawal Kebijakan Presiden Jokowi di Papua
Channel9.id – Jakarta. Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo bersama Panglima TNI Laksamana Yudo Margono memastikan akan terus mengawal kebijakan Presiden Jokowi di Tanah Papua. Pengawalan kebijakan Presiden Jokowi di Papua itu, kata Kapolri, sebagai wujud sila kelima yakni keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia. “Namun demikian, tentunya masih ada tantangan yang dihadapi,” kata Kapolri […]
Kapolri Resmikan Mako Polda Papua Baru
Channel9.id – Jakarta. Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo meresmikan Mako Polda Papua baru di Koya Tengah, Jayapura, Papua, Minggu 8 Januari 2023. Hadir pula Panglima TNI Yudo Margono, tiga Kepala Staf TNI, yakni KSAD Jenderal Dudung Abdurachman, KSAU Marsekal Fadjar Prasetyo, dan KSAL Laksamana Muhammad Ali. Dalam sambutannya, Kapolri bersyukur Mako Polda Papua ini telah […]
Indonesia Indicator: Seluruh Anggota Polri Kompak Kembalikan Persepsi Kepercayaan Publik
Channel9.id – Jakarta. Direktur Komunikasi Indonesia Indicator (I2) Rustika Herlambang mengatakan, persepsi kepercayaan publik untuk Polri kini sudah bangkit usai mengalami keterperukan. Persepsi itu bangkit karena upaya Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo beserta jajaran yang berupaya untuk mengembalikannya. “Persepsi publik ke Polri kini sudah bangkit,” kata Rustika, Sabtu 31 Desember 2022. Rustika menilai Polri dan […]
Hermawan Sulistyo: Kinerja Polri di 2022 Hampir Sempurna
Channel9.id – Jakarta. Jika tidak terjadi kasus Ferdy Sambo, Tragedi Kanjuruhan, dan kasus narkoba yang melibatkan Teddy Minahasa, kinerja Polri pada 2022 hampir sempurna. Hal itu disampaikan oleh Profesor Hermawan Sulistyo untuk menanggapi rilis akhir tahun Polri. “Jika saja tidak ada tiga peristiwa pada 2022 ini, laporan Kapolri tadi itu sempurna. Yang jadi masalah adalah […]
Lemkapi: Penobatan Kapolri Jadi Warga Kopassus Sebuah Kebanggaan Polri
Channel9.id – Jakarta. Lembaga Kajian Strategis Kepolisian Indonesia (Lemkapi) menilai penobatan Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo sebagai warga kehormatan Komando Pasukan Khusus (Kopassus) merupakan kebanggaan bagi jajaran Polri. “Penobatan sebagai warga kehormatan pasukan elit TNI yang dikenal di dunia internasional memiliki makna istimewa untuk Polri. Penobatan itu akan menjadi kebanggaan besar untuk seluruh jajaran […]
Kapolri Berharap Natal 2022 Membawa Kebaikan Bagi Semua
Channel9.id – Jakarta. Kapolri Jenderal Pol. Listyo Sigit Prabowo berharap perayaan ibadah Natal tahun 2022 membawa kebaikan dan kasih untuk semua. Pernyataan itu disampaikankan Kapolri Jenderal Pol. Listyo Sigit Prabowo saat bersama Panglima TNI Laksamana Yudo Margono mengecek pelaksanaan ibadah Misa Malam Natal di Gereja Katedral Jakarta, Sabtu 24 Desember 2022 malam. Kapolri beserta Panglima […]
Kapolri Mutasi 704 Perwira, Kapolda hingga Kapolres Diganti
Channel9.id – Jakarta. Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo melakukan mutasi di jajaran Korps Bhayangkara. Tercatat ada 704 perwira yang dimutasi. Hal itu termaktub dalam Surat Telegram (ST) Kapori Nomor 2774 sampai 2777 yang diterbitkan 23 Desember 2022. Perwira yang dimutasi tersebut berpangkat ajun komisaris besar polisi (AKBP) hingga inspektur jenderal (irjen). Mutasi itu terjadi dari […]