Channel9.id – Jakarta. Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memimpin pelantikan dan serah terima jabatan sejumlah pejabat utama Mabes Polri, Jumat (15/11/2024). Acara ini merupakan bagian dari langkah strategis Polri untuk memperkuat struktur organisasi demi memberikan pelayanan yang semakin optimal kepada masyarakat. Acara pelantikan tersebut digelar di Gedung Rupatama, Mabes Polri, Jakarta Selatan. Acara pelantikan berjalan […]
Tag: kapolri
Kapolri Beri Bintang Bhayangkara Utama ke Panglima dan 3 Kepala Staf TNI
Channel9.id – Jakarta. Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memimpin upacara penganugerahan Bintang Bhayangkara Utama (BBU) kepada Panglima Jenderal TNI Agus Subiyanto dan tiga kepala staf TNI di Gedung Rupatama Mabes Polri, Jakarta Selatan, Jumat (4/10/2024). Tiga kepala staf itu di antaranya Kepala Staf Angkatan Darat Jenderal TNI Maruli Simanjuntak, Kepala Staf Angkatan Laut Laksamana TNI […]
Kapolri: Sebanyak 13.400 Aparat Polri/TNI Amankan IAF di Bali
Channel9.id, Jakarta – Kapolri Jenderal Listyo Sigit melaporkan sebanyak 13.400 personel gabungan TNI/Polri siap diterjunkan untuk mengawal kegiatan Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) Indonesia Africa Forum (IAF) ke-2 di Bali. Sigit mengatakan kegiatan dengan skala internasional yang digelar 1-3 September 2024 akan dikawal bersama korps TNI yang dipimpin langsung oleh Panglima Jenderal Agus Subiyanto. Selain belasan ribu […]
Kapolri di HUT RI ke-79: Semangat Baru untuk Nusantara Baru, Indonesia Maju
Channel9.id – Jakarta. Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo mengajak seluruh rakyat Indonesia untuk merayakan Hari Ulang Tahun ke-79 RI dengan semangat dan tekad yang lebih kuat untuk mewujudkan nusantara baru dan Indonesia yang lebih maju. Pada peringatan HUT ke-79 RI kali ini, Sigit menekankan bahwa Indonesia telah melalui perjalanan panjang dalam mencapai kemerdekaan dan menjaga […]
Kapolri Raih Penghargaan Extraordinary Dedication of Patriotism
Channel9.id – Jakarta. Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menerima penghargaan Extraordinary Dedication of Patriotism. Penghargaan tersebut diberikan oleh CNN Indonesia Award 2024. Penghargaan untuk Sigit itu diwakili oleh Kadiv Humas Polri Irjen Sandi Nugroho. “Terima kasih kepada masyarakat Indonesia dan CNN Indonesia atas penghargaan yang diberikan kepada Pak Kapolri,” ujar Sandi, Rabu (14/8/24). Menurut Sandi, […]
Kapolri Angkat 6 Kapolda Baru, Berikut Daftarnya
Channel9.id – Jakarta. Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo melakukan mutasi dan rotasi 157 perwira tinggi (pati) dan perwira menengah (pamen), termasuk mengangkat enam Kapolda. Sejumlah perwira itu diangkat menjadi Kapolda baru untuk menggantikan Kapolda lama yang dimutasi ke jabatan lain. Mutasi para pati dan pamen tersebut tertuang dalam Surat Telegram Nomor: ST/VII/KEP/2024 yang ditandatangani oleh […]
Kapolri Tunjuk Ribut Hari Wibowo Jadi Kapolda Jateng Gantikan Ahmad Lutfi
Channel9.id – Jakarta. Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo melakukan mutasi dan rotasi 157 perwira tinggi (pati) dan perwira menengah (pamen), termasuk mengangkat enam Kapolda. Salah satu Kapolda yang diangkat adalah Brigjen Ribut Hari Wibowo menjadi Kapolda Jawa Tengah. Ribut Hari Wibowo saat ini menjabat sebagai Karobinkar SSDM Polri. Ia menggantikan Irjen Ahmad Lutfi yang sebelumnya […]
HUT ke-78 Bhayangkara, Kapolri Minta Maaf Masih Banyak Kekurangan
Channel9.id – Jakarta. Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menyampaikan permohonan maaf apabila Polri masih banyak kekurangan dalam pelaksanaan tugas. Kapolri menegaskan komitmennya untuk terus membuka ruang kritik demi perbaikan organisasi. “Kami mengucapkan permohonan maaf apabila dalam pelaksanaan tugas masih banyak terdapat kekurangan dan kami terus berkomitmen untuk membuka ruang kritik saran serta aspirasi dalam rangka […]
Gelar Doa Bersama Sambut HUT ke-78 Bhayangkara, Kapolri: Semoga Tugas Polri Berjalan Baik
Channel9.id – Jakarta. Polri menggelar doa bersama lintas agama dalam rangka menyambut HUT ke-78 Bhayangkara di Lapangan Bhayangkara Mabes Polri, Jumat (28/6/2024) malam. Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo berharap, dengan doa dari enam tokoh agama yang hadir, seluruh tugas yang dilaksanakan Polri ke depannya dapat berjalan aman dan lancar. “Maksud dan tujuan dari kegiatan ini […]
Kapolri Pastikan Izin Penyelenggaraan Acara Tak Lagi Berbelit-belit
Channel9.id – Jakarta. Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menyatakan layanan perizinan acara di seluruh wilayah Indonesia akan lebih dipermudah. Sigit mengatakan, penyelenggara acara tidak perlu mengajukan izin berkali-kali. Hal itu disampaikan Sigit dalam acara peluncuran aplikasi digital terkait layanan perizinan penyelenggaraan acara di Gedung The Tribrata, Jakarta Selatan, Senin (24/6/2024). Melalui aplikasi ini, Sigit mengatakan […]