Channel9.id – Jakarta. Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Dito Ariotedjo angkat bicara terkait kabar dirinya yang belum menyerahkan Laporan Hasil Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN) kepada Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Dito mengonfirmasi perihal dirinya masih belum menyerahkan LHKPN sejak dilantik menjadi menteri oleh Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) pada 3 April 2023. Kendati demikian, politikus Golkar […]
Tag: KPK
KPK Periksa Belasan Pegawai, Usut Kasus Pungli Rp 4 Miliar di Rutan
Channel9.id – Jakarta. Proses penyelidikan pidana mengenai dugaan pungutan liar (pungli) di rumah tahanan (rutan) Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) masih berjalan hingga saat ini. Terkini, KPK memeriksa 15 pegawai yang diduga melanggar disiplin dalam kasus tersebut. “Untuk pemeriksaan disiplin pegawai yang terkait pungli di rutan itu KPK saat ini sudah memeriksa 15 orang oleh tim […]
Parah! Pegawai KPK Diduga Tilep Uang Perjalanan Dinas Rp 550 Juta
Channel9.id – Jakarta. Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengungkapkan adanya pegawai mereka yang diduga memotong uang dinas pegawai lainnya dan menimbulkan kerugian negara sebesar Rp550 juta. Cahya mengungkapkan, dugaan korupsi itu terjadi di lingkup bidang kerja administrasi. Ia dilaporkan oleh atasan dan pegawai lain yang masih satu tim kerja dengannya ke Kedeputian Penindakan dan Eksekusi KPK. […]
2 Petinggi Lembaga Survei Diperiksa KPK soal Dugaan Suap Bupati Kapuas
Channel9.id – Jakarta. Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memeriksa dua petinggi lembaga survei politik dalam kasus dugaan suap. Dua petinggi lembaga survei itu antara lain Direktur Keuangan PT Indikator Politik Indonesia Fauny Hidayat serta Direktur Keuangan PT Poltracking Indonesia Erma Yusriani. Keduanya diperiksa sebagai saksi dalam kasus dugaan suap pemotongan anggaran seolah-olah sebagai utang kepada penyelenggara […]
Wow! KPK Pamerkan Aset Lukas Enembe Hasil Sitaan, Uang Rp 81 M, Emas Batangan, hingga Liontin Emas
Channel9.id – Jakarta. Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memamerkan hasil sitaan aset Gubernur nonaktif Papua Lukas Enembe yang diduga hasil tindak pidana pencucian uang (TPPU). Aset hasil sitaan yang dipamerkan itu berupa uang senilai Rp81 miliar, emas batangan, tanah, hingga liontin emas berkepala singa. Wakil Ketua KPK Alexander Marwata menyampaikan, penyitaan itu dilakukan dalam rangka pemulihan keuangan negara […]
Data PPATK Akan Dianalisis, Pungli di Rutan KPK Lebih Besar dari Dugaan Sementara
Channel9.id – Jakarta. Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) sudah menerima data transaksi rekening oleh Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) terkait pungutan liar atau pungli di rumah tahanan (rutan) KPK. Kepala Bagian Pemberitaan KPK Ali Fikri mengatakan pihaknya akan segera menganalisis data tersebut. “Kami segera analisis pada proses penyelidikan yang sedang kami lakukan,” kata Ali […]
KPK Sita Aset Rafael Alun Rp150 M, Padahal di LHKPN Rp56 M
Channel9.id – Jakarta. Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menyita 20 bidang tanah dan bangunan diduga hasil tindak pidana mantan pejabat Direktorat Jenderal Pajak Kementerian Keuangan, Rafael Alun Trisambodo. Nilai 20 bidang tanah dan bangunan yang disita ini mencapai Rp150 miliar. “KPK pada proses penyidikan perkara tersebut, sejauh ini telah melakukan penyitaan terhadap 20 bidang tanah dan bangunan […]
KPK Sita Uang Rp 210 Miliar, Diduga Hasil TPPU Ricky Pagawak
Channel9.id – Jakarta. Bupati Mamberamo Tengah nonaktif Ricky Ham Pagawak telah ditetapkan tersangka dalam kasus suap, gratifikasi, hingga tindak pidana pencucian uang (TPPU). Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengungkapkan nilai dugaan TPPU Ricky Ham Pagawak mencapai Rp210 miliar. “Berdasarkan hasil pengembangan perkara, KPK berhasil menyita uang dugaan suap, gratifikasi, dan tindak pidana pencucian uang sebesar Rp […]
Pungli Di Lembaga Anti Korupsi
Oleh: Azmi Syahputra* Channel9.id-Jakarta. Tampaknya lagi- lagi ada korupsi dalam organ lembaga pemberantasan korupsi. Dari keberhasilan Dewas KPK dengan terungkapnya puluhan pegawai KPK bahwa ada uang dalam fase 1 tahun sekitar 4 Milyar yang mengalir pada pegawai rutan KPK , ini menunjukkan di level organ KPK sekalipun masih saja tidak mengurangi perilaku koruptif, terjadi terus […]
Denny Indrayana Sebut Anies Bakal Ditersangkakan Korupsi, Begini Respon KPK
Channel9.id – Jakarta. Mantan Wakil Menteri Hukum dan HAM (Wamenkumham), Denny Indrayana menyebar rumor bahwa Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) akan menetapkan Anies Baswedan sebagai tersangka kasus korupsi Formula E. Menanggapi pernyataan Denny itu, Kabag Pemberitaan KPK Ali Fikri membantah pihaknya telah menetapkan adanya tersangka dalam kasus Formula E. “Sejauh ini masih pada tahap penyelidikan,” kata […]