Channel9.id – Jakarta. Bencana longsor menerjang Kampung Cibatu Hilir, Desa Sekarwangi, Kecamatan Cibadak, Kabupaten Sukabumi, Rabu (24/1/2024) pagi. Kejadian ini mengakibatkan 51 orang warga kehilangan tempat tinggal. Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Sukabumi mencatat, berdasarkan data yang dihimpun sekitar pukul 10.15 WIB, ada belasan rumah terdampak dan puluhan lainnya masih terancam longsor. “Longsor di […]
Tag: Longsor Sukabumi
Jalur Utama Wilayah Selatan Cianjur Masih Putus Akibat Longsor
Channel9.id – Jakarta. Jalur utama antar kecamatan di wilayah selatan Cianjur, Jawa barat, tepatnya di Kecamatan Sukanagara, masih terputus sementara akibat bencana alam longsor yang menutup landasan jalan provinsi dan kabupaten di tiga titik, sehingga membutuhkan alat berat. Camat Sukanagara, Robby Erlanga saat dihubungi Sabtu, mengatakan pihaknya sudah berkoordinasi dengan Bina marga PUPR Provinsi Jabar […]
Longsor Kampung Cikananga, Sukabumi Jabar, Jalur ke Pelabuhanratu Sempat Terputus
Channel9.id – Jakarta. Terjadi longsor di Kampung Cikananga Pasirsuren Desa Bojong Galing, Kecamatan Bantar Gadung, Sukabumi, Selasa 13 Desember 2022. Dalam video yang beredar tampak, tanah dan pepohonan menutupi jalan menuju Kecamatan Pelabuhanratu, Jawa Barat. “Informasi longsor yang mau ke Pelabuhanratu hati-hati kondisi sekarang macet total,” ujar salah satu warga. Sampai saat ini belum diketahui […]
Distribusi BBM dan Elpiji Pertamina Tak Terdampak Longsor Sukabumi
Tim SAR masih mencari puluhan orang yang tertimbun longsor di Dusun Garehong Desa Sirnaresmi, Kecamatan Cisolok Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat. Longsor terjadi pada Senin 31 Desember 2018, pukul 17.30 WIB. “Tim SAR terus melakukan pencarian korban longsor. Hingga 1 Januari 2019 pukul 02.30 WIB, tercatat 32 KK atau 107 jiwa terdampak longsor,” kata Kepala Pusat Data Informasi dan Humas […]