Ekbis

Rupiah Tembus 14.592 per Dolar AS, IHSG Menanjak 15,95 Poin

Sebelumnya, laju Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) bergerak bervariasi tapi cenderung melemah pada sesi pertama perdagangan saham Rabu pekan ini. Padahal nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat (AS) cenderung menguat. Pada penutupan sesi pertama, Rabu 7 November 2018, IHSG melemah 14,53 poin atau 0,25 persen ke posisi 5.909,39. Indeks saham LQ45 susut 0,43 persen ke posisi […]

Ekbis

Rupiah Lanjutkan Penguatan, IHSG Justru Melemah 14,53 Poin

Channel9.id, Jakarta – Laju Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) bergerak bervariasi tapi cenderung melemah pada sesi pertama perdagangan saham Rabu pekan ini. Padahal nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat (AS) cenderung menguat. Pada penutupan sesi pertama, Rabu (7/11/2018), IHSG melemah 14,53 poin atau 0,25 persen ke posisi 5.909,39. Indeks saham LQ45 susut 0,43 persen […]

Ekbis

Penguatan Rupiah Diprediksi Hanya Berlaku Jangka Pendek

Channel9.id, Jakarta Nilai tukar rupiah terhadap Dolar Amerika Serikat (AS) tercatat menguat pada hari ini. Penguatan mata uang Garuda berada pada nominal Rp 14.975 per Dolar AS. Meski demikian, ekonom menilai jika penguatan mata uang rupiah tersebut hanya bersifat jangka pendek. Salah satu sentimen yang akan membawa rupiah kembali tersungkur ialah kondisi global. “Penguatan rupiah saat ini, […]

Ekbis

Memilih Investasi di Tengah Gejolak Rupiah

Channel9.id, Jakarta – Pada kuartal IV 2018, kondisi makro ekonomi Indonesia memasuki masa yang cukup menantang di tengah fluktuasi nilai tukar rupiah.  Namun demikian, dalam kondisi seperti ini, investor bisa melirik reksa dana saham sebagai pilihan investasi yang tepat. Chief Investment Officer PT Danareksa Investment Management (DIM), Edwin Ridwan, menyatakan  saat ini kinerja perusahaan-perusahaan yang […]

Ekbis

Awal Pekan, Rupiah Lanjutkan Penguatan

Channel9.id, Jakarta- Nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat (AS) bergerak menguat pada perdagangan di awal pekan ini. mata uang rupiah akan bergerak di kisaran 14.935 per dolar AS hingga 14.965 per dolar AS. Berdasarkan Kurs Referensi Jakarta Interbank Spot Dollar Rate (Jisdor) Bank Indonesia (BI), rupiah dipatok di angka 14.972 per dolar AS pada […]

Ekbis

BI: Pelemahan Rupiah Tak Sedalam Mata Uang Negara Lain

Nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat (AS) bergerak menguat pada perdagangan Kamis ini. Rupiah pada hari ini akan bergerak di kisaran 15.215 per dolar AS hingga 15.190 per dolar AS. Mengutip Bloomberg, Kamis (1/11/2018), rupiah dibuka di angka 15.204 per dolar AS, tak berbeda jauh jika dibandingkan dengan penutupan perdagangan sebelumnya yang ada di angka 15.202 […]

Ekbis

Alasan Pemerintah Patok Rupiah 15.000 per Dolar AS di APBN 2019

Sebelumnya, Bank Indonesia (BI) mencatat Nilai tukar Rupiah (NTR) masih melemah terhadap Dolar Amerika Serikat (AS). Namun menurut Deputi Gubernur Senior Bank Indonesia (BI), Mirza Adityaswara, depresiasi rupiah tersebut masih dalam volatilitas yang terjaga. “Tekanan depresiasi rupiah pada September 2018 dan kemudian berlanjut pada Oktober 2018 sejalan dengan pergerakan mata uang negara,” kata Mirza di Gedung BI, Jakarta, Selasa […]

Ekbis

Rupiah Tertekan, PLN Cetak Rugi Rp 18,48 Triliun

Channel9.id, Jakarta – PT PLN (Persero) menanggung kerugian Rp 18,48 triliun hingga kuartal III 2018 dari periode sama tahun sebelumnya untuk Rp 30,4 triliun. Hal itu bersumber dari pelemahan nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat (AS), sehingga membuat beban operasional perusahaan tersebut membengkak. Dikutip dari laporan keuangan publikasikan Bursa Efek Indonesia (BEI) dalam di […]