Channel9.id – Jakarta. Federasi Serikat Guru Indonesia (FSGI) melakukan pemantauan terhadap sistem Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) Zonasi sejak kebijakan ini diterapkan oleh Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) pada 2017 silam. Menurut FSGI, sistem PPDB Zonasi menghendaki andil negara dalam memberikan akses kepada seluruh lapisan masyarakat untuk dapat duduk di sekolah negeri. “Sistem […]
Tag: PPDB Zonasi
Akar Masalah PPDB Zonasi, FSGI: Tak Ada Penambahan SMAN/SMKN dan SMPN Selama Puluhan Tahun
Channel9.id – Jakarta. Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo berencana mengevaluasi Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) Sistem Zonasi. KemendikbudRistek membentuk Satgas Khusus Pantau dan Evaluasi PPDB. Menurut pihak Federasi Serikat Guru Indonesia (FSGI), sebenarnya ada apa dengan PPDB Sistem zonasi, apakah perlu dipertahankan atau diganti. FSGI menilai akar masalah sebenarnya bukan karena ada kecurangan atau tidak, […]
P2G: Pangkal Masalah PPDB Zonasi Adalah Ketidakmerataan Sekolah Negeri
Channel9.id – Jakarta. Perhimpunan Pendidikan dan Guru (P2G) menilai salah satu pokok pangkal masalah Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) selama ini adalah soal ketidakmerataan sebaran sekolah negeri di seluruh wilayah Indonesia. P2G mendesak agar pemerintah menuntaskan masalah ketidakmerataan ini terlebih dahulu, sebelum menyelesaikan kasus migrasi Kartu Keluarga (KK) dalam polemik PPDB Zonasi. “Pemerintah mestinya tuntaskan […]
P2G: Pak Jokowi, Jangan Hapus PPDB Zonasi!
Channel9.id – Jakarta. P2G meminta kepada Presiden Joko Widodo (Jokowi) agar tidak menghapus PPDB, sebab tujuan utama PPDB ini baik untuk menciptakan keadilan dalam pendidikan. “Pemerintah dalam hal ini Kemdikbudristek hendaknya melakukan evaluasi total bagaimana regulasi dan implementasi PPDB di tiap daerah selama 7 tahun, mengingat persoalan dalam implementasi PPDB masih terus terjadi dengan masalah […]