Lifestyle & Sport

Tuan Rumah Qatar Kalah dari Ekuador di Laga Pembuka Piala Dunia

Channel9.id – Jakarta. Tuan rumah Qatar dipermalukan setelah menelan kekalahan dari Ekuador dengan skor 0-2 di laga pembuka piala dunia 2022. Qatar menjadi tim tuan rumah Piala Dunia pertama yang kalah dalam pertandingan pembuka Piala Dunia. Kemenangan Ekuador 2-0 atas tuan rumah Qatar berkat dua gol Enner Valencia dalam laga pembuka, Minggu 20 November 2022 […]

Hot Topic Lifestyle & Sport

Laga Pembuka Piala Dunia 2022, Qatar Kontra Ekuador

Channel9.id – Jakarta. Perhelatan Piala Dunia 2022 di Qatar akan menggelar pertandingan perdana tuan rumah Qatar berhadapan dengan Ekuador. Laga pembuka ini akan berlangsun di Stadion Al Bayt Stadium, Minggu 20 November 2022, sore waktu setempat. Dalam pertandingan pertama Grup A ini, Qatar yang diasuh pelatih Felix Sanchez Bas akan menjajal atmosfer arena Piala Dunia […]