Solar sedot duit subsidi paling besar
Ekbis

Alokasi B20 pada 2019 Ditetapkan 6,2 Juta KL

Channel9.id, Jakarta – Direktur Jenderal Energi Baru, Terbarukan, dan Konservasi Energi (EBTKE) Kementerian ESDM, Rida Mulyana, mengatakan bahwa Keputusan Menteri (Kepmen) ESDM terkait target dan alokasi penyaluran FAME (Fatty Acid Methyl Esters) untuk program B20 di tahun 2019 telah diselesaikan. “Kepmen-nya sore ini ditandatangani Pak Menteri. Besok, lusa bisa disebar. Tinggal nanti tentukan TBBM mana, […]

Kasus BBM tercampur air
Ekbis

BPH Migas Ungkap Syarat Jadi Sub Penyalur BBM Satu Harga

Channel9.id, Jakarta – Sebagai upaya mempercepat penerapan program BBM Satu Harga secara masif, keberadaan penyalur khusus atau sub penyalur Bahan Bakar Minyak (BBM) jenis tertentu dan khusus seperti Solar dan Premium memainkan peran penting. Badan Pengatur Hilir Minyak dan Gas Bumi (BPH Migas) melaporkan, saat ini telah terdapat 23 sub penyalur di seluruh Indonesia. Selain […]