– Manajemen Liverpool terus memantau penampilan Thorgan Hazard yang membela Borussia Monchengladbach. Hazard diproyeksikan untuk menggantikan peran Adam Lallana. Thorgan Hazard merupakan adik dari bintang Chelsea, Eden Hazard. Sebelum berkarier di Jerman, Thorgan sempat menjadi milik Chelsea, namun tak mendapat kesempatan untuk menembus skuat utama. Setelah melanjutkan karier di Jerman, Thorgan tampil istimewa dan menjadi […]