Hot Topic Hukum

Mahfud MD Tegaskan Ferdy Sambo Tidak Akan Dapat Remisi

Channel9.id – Jakarta. Menko Polhukam Mahfud Md menyebut bahwa hukuman penjara seumur hidup bagi Ferdy Sambo sudah final. Sebelumnya, Mahkamah Agung menerima permohonan penijauan kembali kasus pembunuh Brigadir Yosua. Mahfud menyebutkan bahwa dalam kasus hukum pidana yang kasasi, hanya terpidana yang dapat mengajukan kasasi. “Kalau jaksa, tidak boleh,” kata Mahfud kepada awak media, Rabu (9/8/2023). […]