Channel9.id – Jakarta. Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memastikan personel TNI-Polri dikerahkan untuk mengamankan 61 ribu objek, termasuk gereja dan tempat rekreasi, pada momen perayaan Natal dan Tahun Baru (Nataru). Hal tersebut disampaikan Listyo usai Rakor Bidang Operasional 2024 dalam rangka Kesiapan Pengamanan Natal 2024 & Tahun Baru 2025 di Auditorium STIK/PTIK sebagai tindaklanjut arahan […]
Tag: tni polri
TNI dan Polri Minta Maaf atas Bentrok antar Anggota di Sorong
Channel9.id – Jakarta. Jajaran TNI AL dan Polri menyampaikan permohonan maaf kepada masyarakat terkait bentrokan antara anggota TNI AL dan Brimob di Sorong, Papua Barat pada Minggu (14/4/2024). Permintaan maaf itu disampaikan oleh Kapolda Polda Papua Barat Inspektur Jenderal Polisi Johnny Eddizon Isir dan Panglima Komando Armada (Pangkoarmada) III, Laksamana Muda TNI Hersan yang bertemu setelah […]
Kritisi RPP Manajemen ASN, Setara Institute: Menghidupkan Kembali Dwi Fungsi TNI
Channel9.id – Jakarta. Setara Institute mengkritisi upaya pemerintahan Joko Widodo (Jokowi) yang memperluas penempatan TNI/Polri pada jabatan sipil dalam Rancangan Peraturan Pemerintah (RPP) tentang Manajemen Aparatur Sipil Negara (ASN). Konsekuensi yang ditimbulkan atas penempatan TNI/Polri pada jabatan sipil tersebut adalah menghidupkan kembali Dwifungsi ABRI dengan dalih kompetensi, yang justru dilakukan oleh pejabat sipil yaitu Joko […]
Kompolnas Dukung Kenaikan Gaji Anggota Polri
Channel9.id – Jakarta. Komisi Kepolisian Nasional (Kompolnas) mendukung langkah pemerintah menaikan gaji pokok ASN pusat dan daerah, serta TNI/Polri. Bahkan, Kompolnas berharap kenaikan gaji dilakukan setiap tahunnya. “Kompolnas sangat mendukung naiknya gaji Polri. Memang kenaikan gaji diharapkan dapat diberikan setiap tahun karena adanya inflasi,” kata Komisioner Kompolnas Poengky Indarti kepada wartawan, Rabu (31/1/2024). Poengky juga […]
TNI-Polri Bentuk Tim Gabungan, Investigasi Penyerangan Mapolres Jeneponto oleh OTK
Channel9.id – Jakarta. Penyelidikan kasus penyerangan Mapolres Jeneponto, Makassar Sulawesi Selatan masih terus berlanjut. Tim gabungan dari Mabes TNI dan Polri turun tangan mengusut peristiwa penyerangan yang dilakukan sejumlah orang tak dikenal (OTK) pada Kamis (27/4/2023) dini hari tersebut. Danpuspom TNI Laksmana Muda (Laksda) Edwin mengatakan tim tersebut akan melakukan investigasi mendalam untuk mengusut tuntas […]
Perayaan Gol Picu Bentrokan Anggota Polri dengan TNI, Begini Kronologi Versi Kapolda NTT
Channel9.id – Jakarta. Awalnya terjadi kasalahpahaman antara oknum anggota Polri dan oknum anggota TNI, kesalahpahaman terjadi saat pertandingan futsal di GOR Oepoi Kota Kupang. Akibat kesalahpahaman saat pertandingan futsal itu memicu terjadinya perkelahian antara oknum anggota Polri dengan oknum anggota TNI. Demikian Kapolda NTT Irjen Pol. Johanis Asadoma menyampaikan kronologi kejadian awal mula penyebab perkelahian […]
Pemerintah Selandia Baru Campur Tangan, KKB Kogoya Hampir Diserang TNI-Polri
Channel9.id – Jakarta. KKB pimpinan Egianus Kogoya hanpir diserang pasukan gabungan TNI-Polri, pemerintah Selandia Baru campur tangan, minta pembebasan sandera dilakukan tanpa kekerasan. Menteri Koordinator bidang Politik, Hukum dan Keamanan (Menko Polhukam) Mahfud MD mengaku koordinat dan posisi KKB pimpinan Egianus Kogoya yang menyandera pilot Susi Air sudah teridentifikasi. Bahkan, Mahfud mengatakan aparat gabungan TNI-Polri […]
TNI-Polri Evakuasi 5 Penumpang Susi Air dan 15 Pekerja Bangunan Puskesmas
Channel9.id – Jakarta. Lima penumpang Pesawat Susi Air dan 15 pekerja bangunan puskesmas di Nduga, Papua, yang disebut sempat disandera KKB Pimpinan Egianus Kagoya berhasil dievakuasi Tim Gabungan TNI-Polri. Pernyataan itu disampaikan Kepala Divisi Humas Polri Irjen Pol. Dedi Prasetyo dalam keterangannya di Jakarta, Rabu (8/2/2023), terkait perkembangan penanganan peristiwa pembakaran Pesawat Susi Air oleh […]
Bahas Pengamanan Pemilu 2024, TNI-Polri Gelar Rapim di Hotel Sultan, Jakarta
Channel9.id – Jakarta. TNI dan Polri menggelar Rapat Pimpan (Rapim) 2023 di Hotel Sultan, Jakarta, Rabu (8/2/2023) guna membahas berbagai hal terkait tugas pokok dan fungsi terkait kedua lembaga keamanan tersebut, diantaranya terkait pengamanan Pemilu 2024. Hal ini diungkapkan oleh Kepala Divisi Humas Polri Irjen Pol. Dedi Prasetyo. Selain pengamanan Pemilu, juga dibahas terkait dukungan […]
Evakuasi Korban Penembakan, TNI-Polri Sempat Kontak Tembak dengan KKB
Channel9.id – Jakarta. Kontak tembak sempat terjadai antara anggota TNI-Polri mengevakuasi Damri (57), tukang ojek yang menjadi korban penembakan KKB, di Ilaga, Kabupaten Puncak, Provinsi Papua Pegunungan. “Memang benar dari laporan yang diterima terungkap, Senin (23/1/2023) sekitar pukul 15:37 WIT sempat terjadi kontak tembak saat evakuasi jenazah tukang ojek yang menjadi korban penembakan KKB,” kata […]