YouTube Rewind Indonesia 2018 tampil memukau dengan penggunaan efek CGI di beberapa scene nya. Hasil kreasi tangan dingin Rusty Pipe Studio dan Torrikabe itu dinilai sebagai langkah baru yang kekinian dan menunjukkan perkembangan teknologi di Tanah Air. Disandingkan dengan Youtube Rewind Indonesia 2016 Meski tampil apik dengan efek CGi yang mengagumkan serta melibatkan para Youtubers […]