Channel9.id – Jakarta. Ketua Umum IKA UNJ Dr. Juri Ardiantoro menyampaikan, dunia pendidikan telah menghadapi tantangan akibat pandemi Covid-19 yang melanda dunia. Salah satu tantangan terbesarnya adalah kebutuhan yang diperlukan untuk memenuhi proses belajar mengajar baik di kampus maupun di sekolah. Selama pandemi, proses belajar mengajar telah dipenuhi dengan cara pembelajaan jarak jauh (PJJ) dengan […]
Penulis: Yana
Demokrat Kubu Moeldoko Ditolak, Yassona: Silahkan Gugat di Pengadilan
Channel9.id – Jakarta. Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Menkumham) Yasonna Laoly menyebut polemik internal Partai Demokrat kini bukan berada dalam ranah Kemenkumham. Hal tersebut dia sampaikan menyusul telah ditolaknya KLB Demokrat oleh pemerintah berdasarkan AD/ART partai. “Jika pihak KLB Deli Serdang merasa AD/ART tidak sesuai dengan UU Parpol silahkan digugat di pengadilan,” kata Menteri […]
Masyarakat Diminta Tetap Waspada, Satgas: Kegiatan Keagamaan dan Sosial Harus Mematuhi Prokes
Channel9.id – Jakarta. Selama penerapan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat tingkat desa dan kelurahan (PPKM Mikro), kegiatan sosial maupun kegiatan keagamaan harus mengikuti ketentuan yang berlaku. Menurut Juru Bicara Satgas Penanganan Covid-19 Prof Wiku Adisasmito, hal ini bertujuan agar masyarakat dapat terlindungi dari potensi penularan Covid-19. “Oleh karena itu saya meminta kepada masyarakat bersama tokoh agama […]
Kemenkumham Tolak Demokrat Versi KLB
Channel9.id – Jakarta. Kemenkumham menolak kepengurusan Partai Demokrat hasil Kongres Luar Biasa (KLB) Deli yang memutuskan Moeldoko sebagai ketua umum. Pengumuman itu disampaikan langsung oleh Menkumham Yasonna Laoly dalam konferensi pers. Yasonna didampingi oleh Menko Polhukam Mahfud MD, Rabu 31 Maret 2021. “Dengan demikian pemerintah menyatakan bahwa permohonan pengesahan KLB Deli Serdang 5 Maret 2021 […]
Densus 88 Polri Selidiki Keterkaitan Empat Terduga Teroris dengan FPI
Channel9.id – Jakarta. Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Yusri Yunus menyampaikan, Densus 88 Antiteror Polri sedang menyelidiki keterkaitan antara empat terduga teroris yang ditangkap di Condet dan Bekasi dengan ormas terlarang Front Pembela Islam (FPI). “Saya katakan korelasi antara ormas terlarang apakah memang mereka tersangkut, ini masih dilakukan pendalaman oleh tim penyidik Densus 88,” […]
Sebuah Rumah Kos di Sekitar Kampus UNJ Terbakar
Channel9.id – Jakarta. Kebakaran sempat terjadi di sebuah rumah kos di Jalan Pemuda III, Rawamangun, Jakarta Timur, Rabu sekitar pukul 10.10 WIB pagi. Lokasi tepatnya berada di seberang kampus Universitas Negeri Jakarta (UNJ). Kepala Pleton Grup A Pulo Gadung, Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Gulkarmat), Jakarta Timur, Trisno menyatakan, kebakaran saat ini sudah berhasil dipadamkan. […]
Kapolri Sebut 1.062 Polsek Tidak Bisa Lagi Lakukan Penyidikan
Channel9.id – Jakarta. Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memutuskan tidak semua kepolisian sektor (Polsek) dapat melakukan penyidikan. Adapun sebanyak 1.062 Polsek di Indonesia tidak bisa lagi melakukan penyidikan. Instruksi itu tertuang dalam Keputusan Kapolri Nomor Kep/613/III/2021 tentang Penunjukan Kepolisian Sektor Hanya untuk Pemeliharaan Keamanan dan Ketertiban Masyarakat pada Daerah Tertentu (Tidak Melakukan Penyidikan). Keputusan ini […]
Polri Instruksikan Seluruh Jajaran Lakukan Pencegahan Radikalisme
Channel9.id – Jakarta. Polri menginstruksikan seluruh jajaran untuk melakukan upaya-upaya pencegahan radikalisme di wilayahnya masing-masing pasca teror bom bunuh diri di depan Gereja Katedral Makassar. “Terkait dengan peristiwa di Makassar tersebut Polri telah mengeluarkan direktif (arahan) mencermati kejadian peledakan bom di Gereja Katerdral Kota Makassar dengan memberikan instruksi ke seluruh jajaran,” kata Kabag Penum Divisi […]
Muhadjir Minta Pemda Sosialisasi Kebijakan Pembelajaran Tatap Muka Terbatas
Channel9.id – Jakarta. Pemerintah akan menerapkan kebijakan pembelajaran tatap muka (PTM) terbatas dengan tetap menjalankan protokol kesehatan. Kebijakan tersebut akan dilakukan usai pendidik dan tenaga pendidik sudah divaksin semua. Hal itu diatur dalam Surat Keputusan Bersama (SKB) Menteri Pendidikan dan Kebudayaan, Menteri Dalam Negeri (Mendagri), Menteri Kesehatan (Menkes), dan Menteri Agama (Menag) tentang Panduan Penyelenggaraan […]
Polri Tangkap 94 Terduga Teroris Sepanjang 2021
Channel9.id – Jakarta. Polri telah menangkap 94 terduga teroris yang tersebar di berbagai daerah di Indonesia sejak Januari hingga Maret 2021. Kabag Penum Divisi Humas Polri Kombes Ahmad Ramadhan menyampaikan, penangkapan puluhan terduga teroris tersebut merupakan bukti keseriusan Polri. “Bukti bahwa kami melakukan keseriusan selama periode 2021 sejak Januari sampai Maret ini Densus 88 Anti […]











