Hukum

Akhir Pertikaian Antartetangga di Nias Selatan, Polisi Ambil Langkah Restorative Justice

Channel9.id – Jakarta. Kapolda Sumatera Utara, Irjen Agung Setya Imam Effendi mengambil langkah Restorative Justice (RJ) dalam menyelesaikan kasus penganiayaan antartetangga di Kabupaten Nias Selatan (Nisel). “Kami melihat ini dalam konteks restorative justice sudah terpenuhi unsur-unsurnya atau syarat-syaratnya. Dalam RJ ini kedua belah pihak sudah mengambil langkah-langkah penyelesaian dan kemudian terkait permasalahan sudah terpenuhi,” ujar […]

Hukum

Viral! Emak-Emak Gerebek Basecamp Sabu, Kasat Narkoba Polres Jambi Diganti

Channel9.id – Jakarta. Kepala Satuan (Kasat) Narkoba Polresta Jambi Kompol Niko Darutama dimutasi usai aksi emak-emak menggerebek markas narkoba di kawasan Payo Sigadung, Kelurahan Rawasari, Alam Barajo, Kota Jambi, Sabtu (22/7/2023), viral di media sosial. Mutasi itu tertuang dalam Surat Telegram Kapolda Jambi, nomor: ST/867/VII/KEP./2023, tanggal 25 Juli 2023, tentang pemberhentian dari dan pengangkatan dalam […]

Hukum

Pihak Terjaring OTT Basarnas Bertambah! Kini 10 Orang Termasuk Letkol TNI

Channel9.id – Jakarta. Jumlah pihak yang dijaring tim penindakan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dalam Operasi Tangkap Tangan (OTT) pejabat Badan Nasional Pencarian dan Pertolongan (Basarnas) bertambah menjadi 10 orang. OTT yang dilakukan itu terkait dengan dugaan suap pengadaan barang dan jasa. Pejabat Basarnas yang terjaring OTT KPK di Cilangkap, Jakarta Timur dan Jatisampurna, Bekasi pada […]

Hot Topic Hukum

Pihak David Sebut Rafael Alun ‘Cuci Tangan’ Lantaran Ogah Bayar Restitusi

Channel9.id – Jakarta. Mantam pejabat Direktorat Jenderal Pajak Kementerian Keuangan, Rafael Alun Trisambodo menolak menanggung restitusi Cristalino David Ozora. Kuasa hukum David, Mellisa Anggraini, menilai Rafael Alun ‘cuci tangan’ dan tidak bertanggung jawab. “Rafael alun ini buang badan, cuci tangan. Merasa tak memiliki tanggung jawab moral atas apa yang dilakukan oleh Mario Dandy. Sementara, kita […]

Hot Topic Hukum

Alasan Rafael Alun Ogah Bayar Restitusi David, Dibebankan ke Mario

Channel9.id – Jakarta. Kehadiran Rafael Alun Trisambodo dalam sidang lanjutan penganiayaan Cristalino David Ozora yang melibatkan anaknya, Mario Dandy Satriyo, diwakili sepucuk surat. Mantan pejabat Direktorat Jenderal Pajak Kementerian Keuangan itu menulis suratnya dari balik jeruji besi rumah tahanan (rutan) Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Dalam surat itu, penasihat hukum Mario, Andreas Nahot Silitonga mengatakan terdakwa […]

Hukum

Lapor Dikeroyok Malah Jadi Tersangka, Keluarga di Nias Minta Perhatian Kapolri hingga Presiden

Channel9.id – Jakarta. Seorang perempuan bernama Krismawati Harefa mengaku dijadikan tersangka saat melaporkan pengeroyokan yang menimpa keluarganya ke Polres Nias Selatan, Sumatera Utara. Ia pun meminta Kapolda Sumatera Utara Irjen Agung Setya, Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo, hingga Presiden Joko Widodo untuk memberikan perhatian atas kasus yang menimpanya. Hal itu ia sampaikan melalui rekaman video […]

Hot Topic Hukum

Empat Pejabat Kominfo Duduk Jadi Saksi Sidang Kasus BTS 4G

Channel9.id – Jakarta. Jaksa Penuntut Umum (JPU) pada Kejaksaan Agung (Kejagung) menghadirkan empat pejabat Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo), Selasa (25/7/2023). Mereka akan memberikan keterangan untuk terdakwa mantan Menkominfo Johnny G Plate, mantan Direktur Utama (Dirut) Badan Aksesibilitas Telekomunikasi dan Informasi (Bakti) Anang Achmad Latif, serta eks Tenaga Ahli Human Development (HUDEV) Universitas Indonesia Yohan […]

Hot Topic Hukum

Begini Kata Airlangga usai 12 Jam Dicecar 46 Pertanyaan di Kasus Minyak Goreng

Channel9.id – Jakarta. Menteri Koordinator bidang Perekonomian Airlangga Hartarto sudah diperiksa Kejaksaan Agung (Kejagung) sebagai saksi dalam kasus ekspor minyak goreng. Airlangga diperiksa selama 12 jam dan menjawab 46 pertanyaan yang diberikan. “Saya hari ini hadir untuk menjawab pertanyaan-pertanyaan sebanyak 46 pertanyaan dan mudah mudahan sudah dijawab dengan sebaiknya,” kata Airlangga usai pemeriksaan, Senin (24/7/2023). […]

Hukum

Kejagung Ungkap Alasan Pemanggilan Airlangga Hartarto di Kasus Ekspor Minyak Goreng

Channel9.id – Jakarta. Menteri Koordinator bidang Perekonomian Airlangga Hartarto memenuhi panggilan Kejaksaan Agung (Kejagung) untuk diperiksa sebagai saksi dalam kasus dugaan korupsi izin ekspor minyak sawit mentah (crude palm oil/CPO) dan turunannya, termasuk minyak goreng periode 2021-2022. Kepala Pusat Penerangan Hukum (Kapuspenkum) Kejagung Ketut Sumedana menjelaskan keterangan Airlangga dibutuhkan untuk penyidikan tiga tersangka korporasi dalam […]

Hot Topic Hukum

Lagi! Bobby Joseph Ditangkap Kasus Narkotika, Kali Ini Tembakau Sintetis

Channel9.id – Jakarta. Artis Bobby Joseph kembali ditangkap dalam kasus penyalahgunaan narkoba. Polisi menyebutkan Bobby ditangkap setelah menggunakan narkotika tembakau sintetis. “Dia menggunakan,” kata Kasat Reserse Narkoba Polres Metro Jaksel Kompol Achmad Ardhy saat dihubungi, Senin (24/7/2023). Saat diperiksa, kata Achmad Ardhy, Bobby Joseph mengakui kepemilikannya atas barang terlarang tersebut. Namun, pihak kepolisian masih mendalami […]