Channel9.id-Jakarta. Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian memberhetikan sementara Bupati Boalemo Darwis Moridu. Pemberhentian itu tertuang dalam surat Keputusan Menteri Dalam Negeri Nomor 131.75-3846 tahun 2020 tentang pemberhentian sementara Bupati Boalemo. Adapun yang menjadi yang menjadi perhatian Mendagri yaitu surat registrasi perkara Pengadilan Negeri Gorontalo Nomor 160/pid.B/2020/PN Gto tanggal 7 September 2020; Surat Gubernur […]
Nasional
Mendagri: Praja IPDN Lakukan Kekerasan Akan Ditindak Tegas
Channel9.id-Jakarta. Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian menegaskan akan menindak praja Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN) yang melakukan tindakan kekerasan. Tito mengatakan akan memecat dan menuntut sesuai hukum pidana praja pelaku kekerasan. Hal tersebut disampaikannya saat memberi kuliah umum bagi praja IPDN di Lapangan Parade Abdi Praja IPDN Jatinangor, Sumedang Jawa Barat, Sabtu (7/11). […]
Mendagri Dorong Praja IPDN Jadi Agent of Change Pemerintahan
Channel9.id-Jakarta. Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian mendorong Praja Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN) menjadi Agent of Change dalam pemerintahan. Hal tersebut diungkapkan pada kuliah umum di depan seluruh civitas akademika IPDN di Kampus IPDN Jatinangor, Sabtu, (07/11). Tito menyatakan, harus terjadi revolusi mental dalam konteks pemerintahan di tubuh IPDN, sebagaimana yang disampaikan Presiden […]
Ini Dia Profil Para Presiden Juri Citra Pariwara 2020
Channel9.id-Jakarta. Citra Pariwara ke-33 yang bertajuk “Creativity Prevails” akan digelar secara daring pada akhir tahun ini. Kali ini, festival penghargaan iklan tersebut mampu menggaet tokoh industri periklanan terkemuka di dunia. Hal ini menjadikan acara ini patut disejajarkan dengan acara kelas dunia. “Tahun ini Citra Pariwara (CP) memiliki arti yang sangat penting bagi industri kita. Tahun […]
7 Pedagang Positif Corona, Pasar Sidoharjo Ditutup Sementara
Channel9.id-Jakarta. Pemerintah Kabupaten Wonogiri akan menutup Pasar Sidoarjo, Wonogiri, menyusul tujuh pedagang di pasar tersebut terkonfirmasi positif Covid-19. Pasar akan ditutup mulai Senin (9/11/2020). Pelaksana Tugas Bupati Wonogiri, Edi Santosa menyatakan penutupan pasar dilakukan untuk mencegah penularan covid-19. Keputusan ini diambil setelah Plt Bupati Wonogiri menggelar rapat khusus bersama Dinas Kesehatan Wonogiri, Satpol PP, dan […]
124 Santri Al Bayan Sukabumi Positif Covid-19, Belajar Tatap Muka Dihentikan
Channel9.id-Jakarta. Sebanyak 124 santri Pondok Pesantren Unggul Al Bayan di Kecamatan Cibadak, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat, terkonfirmasi positif covid-19. Hal ini diketahui usai tes usap (swab) mandiri yang dilaksanakan pengelola pesantren. Kepala Bidang Pelayanan Kesehatan Dinas Kesehatan Kabupaten Sukabumi, Rika Mutiara, menjelaskan berdasarkan hasil tes usap mandiri sebanyak 124 santri dinyatakan konfirmasi positif covid-19. Jumlahnya […]
Angka Pengangguran Naik Jadi 9,77 Juta, Menaker: Kita Sudah Perkirakan
Channel9.id-Jakarta. Angka pengangguran kian meningkat tajam usai terjadinya pandemi Covid-19. Data Badan Pusat Statistik (BPS) menyebut ada tambahan 2,67 juta orang pengangguran. Sehingga, jumlah angkatan kerja yang menganggur menjadi 9,77 juta orang. Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah menyebut sudah memperkirakan angka tersebut. “Sebenarnya seperti yang kita prediksi. Pengangguran kita 2019 itu 7.050.000. Februari 2020 pengangguran kita […]
Kemendagri Berharap DPRD dan Kepala Daerah Dapat Saling Bersinergi
Channel9.id-Jakarta. Sekretaris Jenderal (Sekjen) Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) Muhammad Hudori menyampaikan harapannya kepada Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) untuk membangun hubungan dan kerja sama yang baik bersama kepala daerah dan stakeholder terkait demi kesejahteraan rakyat. Hal tersebut disampaikan Hudori pada seminar Sinergitas Nasional dengan tema “Kedudukan Anggota DPRD sebagai Pejabat Daerah Dalam Sistem Pemerintahan pada […]
Sebanyak 65 Tahanan Sembuh dari Covid-19
Channel9.id – Jakarta. Polda Metro Jaya menyampaikan, sebanyak 65 tahanan yang sempat terkonfirmasi positif Covid-19 telah dinyatakan sembuh. Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Yusri Yunus menyampaikan, tahanan yang telah dinyatakan sembuh sudah dikembalikan ke rutan atau lembaga pemasyarakatan masing-masing. “Hasil swab kedua semuanya negatif, sudah sembuh dan sekarang sudah dikirim ke masing-masing LP (lembaga […]
Jubir: Wapres Tanggap Soal Keluhan UU Cipta Kerja
Channel9.id-Jakarta. Juru Bicara Wakil Presiden (Wapres), Masduki Baidlowi mengakui banyak keluhan dan aspirasi yang diterima Wapres Ma’ruf terkait Undang-undang Cipta Kerja. Oleh Wapres, keluhan itu juga telah dikoordinasikan dengan Presiden Joko Widodo dan tim yang dibentuk Menteri Koordinator bidang politik, hukum dan keamanan Mahfud MD. Hal itu disampaikan Masduki saat menanggapi berbagai polemik dalam UU […]











