Channel9.id – Jakarta. Mahkamah Konstitusi (MK) menerima 33 dokumen amicus curiae (sahabat pengadilan) sidang perkara sengketa hasil Pilpres 2024 hingga hari ini, Kamis (18/4/2024). Juru Bicara MK Fajar Laksono mengatakan bahwa pihaknya menerima tambahan 10 pengajuan sahabat pengadilan pada hari ini. “Sampai hari ini kan ada 33. Hari ini ada 10, kemarin 23, total 33,” […]
Tag: Amicus Curiae
MK Sebut Pengajuan Amicus Curiae di 2024 Terbanyak sepanjang Sengketa Pilpres
Channel9.id – Jakarta. Mahkamah Konstitusi (MK) menyebut jumlah pengajuan permohonan sebagai amicus curiae atau sahabat pengadilan tahun ini menjadi yang terbanyak sepanjang MK menangani perkara Perselisihan Hasil Pemilihan Umum (PHPU) Presiden. Hingga Rabu (17/4/2024), MK telah menerima sebanyak 23 pengajuan permohonan sebagai amicus curiae. “Ini menunjukkan atensi publik dan masyarakat luas yang ikut memonitor perkara […]
Kubu Prabowo-Gibran Bakal Ajukan 10 Ribu Pendukung Jadi Amicus Curiae di MK
Channel9.id – Jakarta. Ketua Relawan Tim Kampanye Nasional (TKN) Prabowo-Gibran, Haris Rusly Moti menyebut pihaknya akan mengirim 10 ribu amicus curiae atau sahabat pengadilan dari para pendukungnya terkait sidang sengketa Pilpres 2024 ke Mahkamah Konstitusi (MK). Rencananya, dokumen amicus curiae itu akan diserahkan bersamaan dengan digelarnya aksi damai di depan Gedung MK, Jumat (19/4/2024) besok. “Besok […]