Channel9.id – Jakarta. Pengamat politik Universitas Trunojoyo Madura, Surokim Abdussalam, menilai keputusan DPP PDI Perjuangan (PDIP) mengganti Ketua DPD Jawa Timur dari Kusnadi ke Said Abdullah itu merupakan langkah tepat. Surokim di Surabaya, Minggu (5/2/2023) mengatakan pergantian tersebut menunjukkan bahwa PDIP sangat serius memberi perhatian terhadap masalah hukum soal dana hibah di Jatim. “Saya pikir […]
Tag: DPD PDIP Jatim
Hadapi Proses Hukum di KPK, Ketua DPD PDIP Jatim Mengundurkan Diri
Channel9.id – Jakarta. Ketua DPP PDI Perjuangan Bidang Ideologi dan Kaderisasi Djarot Saiful Hidayat menjelaskan bahwa Kusnadi mengajukan pengunduran diri dari jabatan Ketua DPD Jawa Timur agar bisa berkonsentrasi pada proses penegakan hukum dugaan tindak pidana korupsi yang dilakukan oleh KPK. “Maka DPP Partai mengabulkan permohonan tersebut. Ketua Umum PDI Perjuangan Ibu Megawati Soekarnoputri juga […]