Techno

Ini Dia Sosok di Balik Aplikasi Zepeto yang Fenomenal

Channel9.id, Jakarta – Saat ini, aplikasi Zepeto harus diakui tengah digandrungi oleh banyak pengguna smartphone. Hal tersebut terlihat dari data aplikasi yang sudah diunduh lebih dari lima juta kali. Kendati demikian, tidak banyak yang mengetahui sosok di pengembang aplikasi 3D avatar ini. Dikutip dari Play Store, Jumat (30/11/2018), Zepeto ternyata masih bersaudara dengan aplikasi chatting […]

Techno

Ini Jurus Line Hadirkan Panggilan Berkualitas HD

Gwock mengakui, seberapapun baiknya teknologi yang dikembangkan oleh engineer untuk membuat fitur panggilan berkualitas tinggi, semuanya tidak terlepas dari baik atau tidaknya kualitas jarignan internet pengguna. “Penggunaan data yang rendah tidak berarti membuat kualitas video jadi baik. Ada banyak masalah yang dialami saat panggilan berlangsung, termasuk jaringan,” katanya. Oleh karena itu, untuk membuat panggilan sukses, […]

Techno

Terapkan AI, Line Hadirkan Fitur Ubah Gambar ke Teks

Channel9.id, Tokyo – Gelaran Line Developer Day 2018 jadi ajang Line memamerkan teknologi-teknologi di balik layanannya. Salah satu fokus Line adalah teknologi kecerdasan (artificial intelligence, AI). Teknologi AI memang menjadi tren tersediri di dunia teknologi, bagaimana tidak, kini semua perusahaan teknologi gembar-gembor dengan AI mereka. Jika di smartphone AI diterapkan pada kamera atau asisten pintar, […]

Techno

Selain AI, Line juga Bakal Fokus ke Fintech

Channel9.id, Tokyo – Line Corporation menggelar acara untuk para pengembang yang bertajuk Line Developer Day 2018 di Happo-en, Tokyo, Rabu (21/11/2018). Chief Technology Officer Line Park Ibin mengatakan, selain pengembangan teknologi kecerdasan buatan, perusahaan akan mulai fokus pada industri fintech (teknologi finansial). “Selain Clova AI dan pengembangan AI di Line, tahun ini dan berikutnya kami […]

Techno

Gelar Developer Day 2018, Line Kian Fokus pada Teknologi AI

Adapun teknologi AI yang dikembangkan oleh Line meliputi asisten suara (voice assistant). Teknologi ini salah satunya diaplikasikan pada hardware speaker pintar milik Line bernama Clova AI. “Clova AI menggunakan teknologi pengenalan suara yang bisa mengenali perintah suara manusia kemudian meresponnya,” tutur Ikebe. “Kami terus mengembangkan dan mengkombinasikan AI ini dengan berbagai hal. Baru-baru ini kami […]

Ekbis

Line Financial Akuisisi 20 Persen Saham Bank KEB Hana Indonesia

Bagi PT Bank KEB Hana, perjanjian ini diharapkan dapat menghasilkan ragam efek yang positif, seperti mendapatkan nasabah potensial dari basis pengguna LINE yang tinggi. Kemudian Penyesuaian portofolio dan meningkatkan dana simpanan dengan bunga rendah melalui penguatan retail banking. Serta, memperkuat kemampuan digital marketing melalui kekuatan merek, teknologi, konten, dan keterampilan Line. Sedangkan bagi Line Financial Asia, […]