Channel9.id – Jakarta. Tindakan terorisme menyerang lembaga keagamaan (MUI). Dari desas-dasus yang beredar peristiwa penembakan di Kantor MUI Jl. Proklamasi Jakarta Pusat, pelakunya diduga terkait NII. “Kasus penembakan MUI ini memang belum terkuak secara jelas masih nunggu pihak berwenang. Kalau desas- desus pelakunya terkait NII heboh Al Zaitun,” ucap Direktur Lembaga Daulat Bangsa dan Rumah […]
Tag: Soffa Ihsan
Terrorist And Threats To Vulnerable Targets
Soffa Ihsan Channel9.id – Jakarta. The international community is confronted with the persistent threat that terrorist attacks pose to vulnerable targets, including critical infrastructure and public places or ‘soft’ targets. Terrorists have increasingly explored vulnerabilities in public and private utilities of almost all sectors. Crowded places, such as markets, pedestrian areas, tourist places and religious […]
Habitus Radikalisme
Oleh: Soffa Ihsan Channel9.id – Jakarta. Gelombang masyarakat yang terpapar radikalisme dari hari ke hari tampaknya semakin meningkat. Kendatipun pemerintah beserta pihak-pihak terkait telah melakukan berbagai upaya kontra narasi, kontra propaganda dan moderasi, namun benih-benih calon “ekstrimis dadakan” selalu saja mengintai dan muncul bertebaran dimana-mana. Bagaimana fenomena ini bisa tumbuh, berkembang dan menyebar? Banyak kalangan […]
Deradikalisasi Pancasila
Oleh: Soffa Ihsan Channel9.id – Jakarta. Hingga kini, ancaman radikalisasme dan terorisme masih terus menjadi ancaman global. Perlawanan menghadapi terorisme sudah memasuki kawasan yang lebih substantif. Ia tidak semata konflik fisik, tapi sudah memasuki kawasan konflik gagasan atau adu kekuatan untuk merebut hati dan pikiran. Paradigma perang masa kini telah berubah menjadi peran nonteritorial. Obyek […]
Keragaman dan Kesufian
Oleh: Soffa Ihsan Channel9.id – Jakarta. Pada awalnya adalah hanya Yang Satu (The One), suatu realitas tunggal yang tak terbagi (non-duality), sedang realitas yang berjamak adalah maya, suatu penampakan murni. Dalam kata-kata Meister Eckhart:untuk melihat sesuatu adalah berarti melihatnya dalam kesatuan Tuhan. Sebab penampakan yang jamak dan mendua sesungguhnya adalah kesatuan abadi(Rudolf Otto, Mysticism East […]
Deradikalisasi Ushul Fikih
Oleh: Soffa Ihsan Channel9.id – Jakarta. Eks napiter sebagai sekumpulan orang yang pernah terlibat dalam tindak pidana terorisme dan kemudian dipenjara lalu bebas, memuncahkan persoalan tersendiri. Merubah perilaku mereka menjadi tantangan tersendiri dalam penanggulangan terorisme. Salah satu risiko yang sangat penting adalah keyakinan akan ideologi radikal yang tertanam sejak berada di jaringannya. Akibatnya, eks napiter […]
Jihad Tarekat
Oleh: Soffa Ihsan Channel9.id – Jakarta. Sudah sedari lama, terlebih semenjak terorisme melanda dunia, Islam kemudian dituduh sebagai agama pedang. Pandangan ini tak sepenuhnya salah, karena beberapa fragmen dalam sejarah Islam memang dihiasi oleh berbagai intrik politik yang keji, sehingga berujung pada praktik bunuh-membunuh. Stigma tersebut hingga saat ini masih saja terus bertahan karena praktik […]
Residivisme Teroris dan Deradikalisasi
Oleh: Soffa Ihsan Channel9.id – Jakarta. Kasus bom bunuh diri berulang kembali. Pada Rabu pagi, 7 Desember 2022 tragedi biadab itu terjadi di Polsekta Astana Anyar, Bandung. Korbannya ada yang meninggal yaitu Aipda Sofyan. Delapan petugas dan warga sipil luka-luka. Pelakunya adalah Agus Sujatno, atau Abu Muslim bin Wahid. Yang mengagetkan, pelaku ini adalah eksnapiter […]
Menjemput Senjakala Di Ranum Usia
Oleh: Soffa Ihsan Channel9.id – Jakarta. Sebuah novel adalah semburat kata-kata dari gambaran hidup di alam nyata. Kira-kira begitu simpulan saya ketika membaca novel “Bom Sang Teroris”, karya filsuf dan sastrawan Perancis, Albert Camus. Camus kali ini hendak mendedah kembali pada titimangsa Februari 1905, peristiwa yang terjadi di Rusia. Ada sekelompok teroris dari partai sosialis […]
The End Of Jamaah Islamiyah And The Last Terror?
Oleh: Soffa Ihsan Channel9.id – Jakarta. Penangkapan terhadap kelompok Jamaah Islamiyah (JI) tengah bertubi-tubi. Pihak berwenang tampaknya tak mau lagi kecolongan terjadinya kasus terorisme hingga semua yang yang berjejaring dengan JI harus dilibas. Parawijayanto dan Zulkarnaen, petinggi JI yang sedari lama bersembunyi berhasil ditekuk. Tidak hanya menyikat (hard power), tapi pihak berwenang juga memberikan pengampunan […]