Channel9.id – Jakarta. Kelompok kriminal bersenjata (KKB) pimpinan Egianus Kogoya masih menyandera pilot Susi Air berkebangsaan Selandia Baru, Philip Mark Mehrtens. Mereka pun diduga meminta tebusan untuk membebaskan pilot tersebut. Kapolda Papua Irjen Mathius D Fakhiri mengungkap KKB pimpinan Egianus Kogoya itu meminta senjata api dan sejumlah uang sebagai bentuk tebusan terhadap sanderanya. “Jadi memang […]
Tag: Susi Air
Jejak Berdarah KKB Egianus Kogoya di Tanah Papua
Channel9.id – Jakarta. Teror yang dilakukan Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) pimpinan Egianus Kogoya tak hanya menebar ketakutan bagi masyarakat di Papua, namun tindakan kriminal kelompok mereka telah meningglkan jejak-jejak berdarah di tanah Papua. Terakhir teror yang dilakukan KKB Egianus Kogoya membakar pesawat Susi Air, dan mereka mengklaim telah menyandera sang pilot berkebangsaan Selandia Baru Philip […]
GPS Tidak Nyala, Pilot Susi Air Belum Ditemukan, Satgas Damai Cartenz Terus Lakukan Pencarian
Channel9.id – Jakarta. Gegara GPS-nya tidak menyala lagi, keberadaan pilot Susi Air Philip Merthens yang berkebangsaan Selandia Baru belum diketemukan, Komandan Satgas Damai Cartenz Kombes Faizal Rahmadani mengakui hingga kini TNI-Polri masih terus mencari keberadaannya. “Sampai saat ini belum dapat diketahui keberadaannya karena GPS-nya sudah tidak menyala sejak Selasa (7/2/2023) sekitar pukul 10.00 WIT, ” […]
TNI-Polri Evakuasi 5 Penumpang Susi Air dan 15 Pekerja Bangunan Puskesmas
Channel9.id – Jakarta. Lima penumpang Pesawat Susi Air dan 15 pekerja bangunan puskesmas di Nduga, Papua, yang disebut sempat disandera KKB Pimpinan Egianus Kagoya berhasil dievakuasi Tim Gabungan TNI-Polri. Pernyataan itu disampaikan Kepala Divisi Humas Polri Irjen Pol. Dedi Prasetyo dalam keterangannya di Jakarta, Rabu (8/2/2023), terkait perkembangan penanganan peristiwa pembakaran Pesawat Susi Air oleh […]
Tak Gentar! Langkah Sigap TNI-Polri Selamatkan Sandera Susi Air dari KKB
Channel9.id – Jakarta. TNI dan Polri yang tergabung dalam Tim Operasi Damai Cartenz di Papua akan dikerahkan untuk menyelamatkan pilot dan penumpang pesawat Susi Air yang disandera Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) di Distrik Paro, Kabupaten Nduga, Papua, Selasa (7/2/2023) “Terkait dengan perkembangan dari pilot dan penumpang yang diamankan oleh KKB, saat ini memang sedang dalam […]
Tak Hanya Pilot dan Penumpang Susi Air, KKB Sandera 15 Pekerja Bangunan Puskesmas
Channel9.id – Jakarta. Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) pimpinan Egianus Kogoya diduga menyandera 15 pekerja bangunan puskesmas di Paro, Kabupaten Nduga. “Laporan tersebut masih didalami untuk memastikan kebenarannya,” kata Kabid Humas Polda Papua Kombes Ignatius Benny di Jayapura, Selasa (7/2/2023) malam. Kasus penyanderaan ini diungkapkan oleh Bupati Kenyam yang melapor ke Kapolres Nduga pada Sabtu (4/2/2023). […]
Pesawat Susi Air Alami Kecelakaan di Papua
Channel9.id – Jakarta. Pesawat Susi Air dikabarkan mengalami kecelakaan dalam penerbangan dari Timika ke Duma, Papua, Kamis 23 Juni 2022. “Berita duka: Pesawat Susiair jenis Pilatus Porter PK BVM Dayl Peter Houzet mengalami kecelakaan di Rute Timika-Duma,” tulis pemilik maskapai penerbangan Susi Pudjiastuti di akun Twitternya. Susi menyebut pesawat tersebut mengangkut enam penumpang. Mantan Menteri […]