Channel9.id-Jakarta. Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian meminta kepala daerah agar aktif turun ke banyak pasar dan menggerakkan Satgas Pangan untuk mengecek harga komoditas. Dia mengatakan, turunnya kepala daerah ke pasar-pasar bakal membuat semua pihak tergerak melakukan langkah pengendalian harga. “Sama seperti Bapak Presiden rajin turun ke mana-mana ke pasar, itu akan membuat isu penanganan […]
Tag: mendagri
Kick Off P3PD Tahun 2023, Mendagri Ingatkan Visi Presiden dalam Pembangunan Desa
Channel9.id-Jakarta. Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) bersama dengan Kementerian/Lembaga (K/L) terkait terus berkomitmen mendukung Program Penguatan Pemerintahan dan Pembangunan Desa (P3PD). Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian mengatakan, P3PD merupakan salah satu visi Presiden Joko Widodo dalam membangun Indonesia dari pinggiran, yaitu desa dan perbatasan. Tito memaparkan, ada sejumlah langkah yang dilakukan pemerintah untuk memperkuat desa, […]
Perkuat Pembangunan Kawasan Perbatasan, Mendagri: Perlu Serap Aspirasi Daerah Perbatasan
Channel9.id-Jakarta. Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian mengatakan, pembangunan kawasan perbatasan perlu dilakukan dengan menyerap aspirasi daerah-daerah perbatasan. Pasalnya, persoalan dan kebutuhan di masing-masing daerah perbatasan berbeda satu dengan lainnya. Upaya ini dilakukan agar pembangunan berjalanan sesuai dengan kebutuhan setiap daerah. Hal itu ditegaskan Mendagri selaku Kepala Badan Nasional Pengelola Perbatasan (BNPP) pada Rapat Konsultasi […]
Menteri Tito Minta Pemda Bangun Sistem Perhubungan Lebih Baik
Channel9.id-Jakarta. Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian mendorong Pemerintah Daerah (Pemda) untuk membangun tata kelola sistem perhubungan yang aman demi keselamatan masyarakat. Hal ini disampaikan Mendagri saat menghadiri Kick Off Pekan Nasional Keselamatan Jalan (PNKJ) di Silang Monas, Jakarta, Sabtu (8/7/2023). Tito menjelaskan, untuk membangun sistem ruang yang aman, ada beberapa hal yang harus diperhatikan. […]
Kemendagri: Penyelesaian Batas Desa Harus Berdampak Positif
Channel9.id – Jakarta. Sekretaris Jenderal (Sekjen) Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) Suhajar Diantoro menegaskan bahwa penyelesaian batas desa harus berdampak positif bagi masyarakat. Suhajar menekankan agar penyelesaian batas desa dilakukan dengan berbasis kearifan lokal dan berorientasi pada kebahagiaan masyarakat. “Karena itu saya berpesan kepada BIG (Badan Informasi Geospasial) dan kawan-kawan penyelesaian batas jangan terlalu berorientasi ke […]
Mendagri Pacu Daerah Tingkatkan Realisasi APBD
Channel9.id-Jakarta. Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian memacu pemerintah daerah (Pemda) agar meningkatkan realisasi Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD). Upaya ini perlu dilakukan untuk menjaga pertumbuhan ekonomi secara nasional. Tito menjelaskan, belanja pemerintah berperan penting dalam meningkatkan peredaran uang di masyarakat. Dengan begitu, daya beli masyarakat semakin menguat, sehingga konsumsi rumah tangga pun meningkat. […]
Mendagri Minta Daerah yang Inflasinya Tinggi Terus Lakukan Pengendalian
Channel9.id-Jakarta. Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian meminta daerah yang angka inflasinya masih terbilang tinggi agar terus melakukan langkah pengendalian. Pasalnya, meski angka pengendalian inflasi secara nasional terus menunjukkan perkembangan positif, tapi kondisi di masing-masing daerah masih bervariasi. Tito mengungkapkan, Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat secara year on year laju inflasi pada Juni 2023 menurun […]
Mendagri Sampaikan Pesan Presiden Dalam Menjaga Pertumbuhan Ekonomi
Channel9.id-Jakarta. Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian menyampaikan pesan Presiden Joko Widodo soal pentingnya menjaga pertumbuhan ekonomi. Diketahui, selama 6 kuartal berturut-turut pertumbuhan ekonomi Indonesia berada di atas 5 persen. Kondisi ini menunjukkan angka positif karena tidak banyak negara yang pertumbuhan ekonominya di atas angka tersebut. “Bahkan Eropa itu 2 kuartal berturut-turut sudah minus di […]
Sambut Iduladha 1444 H, Mendagri Serahkan Hewan Kurban Dari Jajaran Kemendagri dan BNPP
Channel9.id-Jakarta. Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian menyerahkan secara simbolis hewan kurban dari jajaran Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) dan Badan Nasional Pengelola Perbatasan (BNPP) kepada Panitia Penyelenggara Iduladha 1444 Hijriah di Lingkungan Kemendagri dan BNPP. Hingga per tanggal 25 Juni 2023 tercatat hewan kurban yang berhasil dihimpun sebanyak 284 ekor, terdiri dari 104 ekor […]
Bantu Pemerintah Kendalikan Harga Pangan, Mendagri Apresiasi Bapanas
Channel9.id-Jakarta. Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian mengapresiasi Badan Pangan Nasional (Bapanas) dalam membantu pemerintah pusat mengendalikan harga pangan. Hal itu disampaikannya pada launching Gerakan Pangan Murah (GPM) Serentak Nasional yang digelar secara hybrid dari Jakarta, Senin (26/6/2023). “Gerakan pasar murah ini adalah grant besar yang di tingkat pusat, yang dikelola oleh Bapanas. Tapi di […]